Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catatan Positif Henderson sebagai Kapten Liverpool

Kompas.com - 06/03/2015, 06:46 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Jordan Henderson memberikan kontribusi positif pada performa Liverpool kala menjabat sebagai kapten tim. Terbaru, dia mencetak satu gol dan mengkreasi gol Daniel Sturridge saat menang 2-0 atas Burnley.

Sejatinya, Henderson adalah deputi kapten Liverpool. Dalam beberapa laga terakhir dia dipercaya memasang ban kapten di lengannya lantaran Steven Gerrard absen. 

Henderson mengaku dirinya merasa lebih percaya diri ketika diberi tanggung jawab lebih. Manajer Brendan Rodgers pun memuji dia sebagai pemimpin yang sesungguhnya di lapangan. 

“Henderson bakal terus berkembang hingga dirinya matang secara taktik,” puji pelatih asal Irlandia Utara itu. 

Dibandingkan Gerrard, Henderson memang kalah untuk ukuran akurasi tembakan, 38 persen berbanding 48 persen. Tapi, dalam sejumlah statistik lain terutama dalam urusan bertahan, Henderson jauh lebih baik dari Gerrard. 

Tuah Henderson sebagai kapten juga bisa dilihat dari performa Liverpool. Delapan kali menjadi kapten The Reds sejak menit pertama pertandingan, Henderson tidak pernah merasakan kekalahan di ajang Premier League. 

Liverpool menang tujuh kali dan hanya seri sekali ketika Henderson menjadi kapten. Dia juga ikut andil mencetak tiga gol dan mengkreasi lima assist dari 15 gol yang dicetak The Reds kala dirinya menjabat kapten. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com