Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tahun Ini, Harga Tiket Trofeo Persija Lebih Murah

Kompas.com - 07/01/2015, 16:41 WIB


KOMPAS.com - Ketimbang tahun lalu, harga tiket Trofeo Persija pada Minggu (11/1/2015) di Stadion Gelora Bung Karno lebih murah. Hari ini, tulis laman Tribunnews.com, manajemen Persija Jakarta sudah merilis harga tiket tersebut.

Panitia penyelenggara pertandingan Persija merilis empat kategori tiket yang akan diedarkan. Jumlah total mencapai 35 ribu tiket. Rinciannya, Kategori II akan dilepas Rp 50.000, Kategori I Rp 80.000, sementara VIP Rp 150.000, dan VVIP Rp 200.000.

Namun begitu, potongan harga akan diberikan kepada pemegang kartu Persija. Kategori II menjadi Rp 40.000, Kategori I Rp 60.000, VIP Rp 100.000 dan VVIP Rp 150.000.

"Harganya justru menurun Rp 50 ribu dibanding tahun lalu. Untuk sementara kami menyiapkan sejumlah 35 ribu tiket. Jumlah ini akan ditingkatkan jika animo pembelian tiket bertambah," kata Hanifditya, Ketua Panitia Penyelenggara Pertandingan Persija.

Selain Persija, turnamen yang rutin digelar sebelum kompetisi bergulir ini akan diikuti Arema Cronus dan Trofeo Persija sendiri akan diikuti oleh Persija Jakarta, Arema Cronus, dan Sriwijaya FC.

Trofeo musim ini bakal kembali menyajikan tiga pertandingan seperti lazimnya Trofeo TIM di Italia. Setiap tim akan saling berhadapan dalam satu kali 45 menit dengan sistem setengah kompetisi.

Harga Tiket (Umum):
Kategori II: Rp 50.000
Kategori I: Rp 80.000
VIP Rp 150.000
VVIP Rp 200.000.

Harga Tiket (Persija Card)
Kategori II: Rp 40.000
Kategori I: Rp 60.000
VIP Rp: 100.000
VVIP Rp: 150.000.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com