Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rodgers Ingin Rekrut Balotelli?

Kompas.com - 03/08/2014, 02:22 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Daily Mail
KOMPAS.com - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, mengaku menyukai penyerang AC Milan, Mario Balotelli. Menurut Rodgers, Balotelli adalah pemain yang lengkap.

"Balotelli adalah pemain yang sangat berbakat. Saya melihatnya ketika ia bermain di Inter Milan sebagai pemain muda dan pindah ke Manchester City ketika kami mamantaunya langsung di sana. Ia pemain yang lengkap. Ia memiliki tinggi 1,93 meter, cepat, sentuhanya luar biasa dan ia bisa mencetak gol," ujar Rodgers.

"Ia kembali ke Italia untuk mendapatkan jatah bermain reguler dan ia masih sangat muda. Jika ia fokus, berkonsentrasi, dan hidup layaknya pemain top, ia bisa bermain untuk tim mana pun di dunia," lanjutnya.

Liverpool sudah merekrut enam pemain pada bursa transfer ini, dengan tiga di antaranya merupakan penyerang, yaitu Lazar Markovic, Rickie Lambert, dan Divock Origi. Untuk Origi, ia langsung dipinjamkan ke klub asalnya, Lille, selama satu musim. Tiga pemain lain adalah gelandang Adam Lallana, bek Dejan Lovren, dan gelandang Emre Can.

Liverpool diyakini masih berencana merekrut penyerang, karena mereka nyaris mendapatkan penyerang Queens Park Rangers, Loic Remy. Remy gagal ke Liverpool karena tidak lulus tes medis.

Dengan begitu, wajar jika Balotelli menjadi pemain yang diincar Rodgers. Liverpool punya peluang mendapatkan Balotelli, mengingat Milan telah menyatakan terbuka terhadap tawaran transfer untuk semua pemain mereka.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Motogp
Maarten Paes 'Kelas', Menangi Derbi bersama FC Dallas

Maarten Paes "Kelas", Menangi Derbi bersama FC Dallas

Liga Lain
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Timnas Indonesia
Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com