Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sterling Antar Liverpool Bekuk Olympiacos

Kompas.com - 28/07/2014, 07:17 WIB
Ferril Dennys

Penulis

      
CHICAGO, KOMPAS.com - Liverpool menang 1-0 atas Olympiacos pada pertandingan lanjutan penyisihan Grup B International Champions Cup yang digelar di Soldier Field, Chicago, Illinois, Minggu atau Senin (28/7/2014). 

Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, langsung menurunkan pemain barunya yakni Emre Can dan Lazar Markovic. Liverpool punb berhasil mencetak gol cepat melalui aksi Raheem Sterling saat laga baru berjalan enam menit.
 
Gol berawal dari terpelesetnya Daniel Sturridge saat melepaskan tembakan dari luar kotak penati. Beruntung, Sterling berhasil menjangkau bola dan melepaskan tembakan yang berujung gol.

Meski begitu, itu menjadi satu-satunya gol yang mampu diciptakan si Merah pada babak pertama.

Selepas turun minum, Rodger memainkan Coutinho, Allen, Roboinson, untuk menggantikan Enrique, Can, dan Markovic.

Pada menit ke-75, Rodgers kembali mencoba pemain baru yakni Rickie Lambert. Penyerang yang diboyong Southampton tersebut masuk ke lapangan untuk menggantikan Sterling. Namun, usaha Rodgers untuk menciptakan gol tambahan tak membuahkan hasil hingga laga usai.

Susunan Pemain
Liverpool: Jones, Johnson, Skrtel, Toure, Enrique, Gerrard, Henderson, Can, Sterling, Markovic, Sturridge

Olympiacos: Megyeri, Salino, Abidal, Siovas, Papadopoulos, N'Dinga, Maniatis, Dossevi, Ghazaryan, Saviola, Diamantakos

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com