Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Chelsea Lepas 3 Pemain

Kompas.com - 02/07/2014, 04:34 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber Chelsea
LONDON, KOMPAS.com — Melalui situs resminya, Chelsea mengumumkan bahwa mereka tidak memperpanjang kontrak tiga pemain yang kontraknya habis pada 30 Juni 2014, yaitu penyerang Samuel Eto'o, bek Ashley Cole, dan kiper Henrique Hilario.

Ashley Cole direkrut Chelsea dari Arsenal pada 2006. Sepanjang kariernya di Stamford Bridge, Cole bermain 338 kali dan mencetak tujuh gol. Ia ikut membawa Chelsea menjuarai Liga Champions 2011-2012, Premier League 2009-2010, dan Liga Europa 2012-2013.

Sementara itu, Samuel Eto'o didatangkan Chelsea dari Anzhi Makhachkala pada Agustus 2013. Ia membela Chelsea dalam 35 pertandingan dan mencetak 12 gol.

Untuk Henrique Hilario, ia didatangkan Chelsea dari Nacional dengan status bebas transfer pada 2006. Ia diplot menjadi pelapis Petr Cech dan Carlo Cudicini.

Pada awal kariernya di Chelsea, Hilario mendapat jam terbang reguler karena Cech dan Cudicini mengalami cedera. Ia melakukan debut pada pertandingan Liga Champions melawan Barcelona pada Oktober 2006, yang berakhir 1-0 untuk Chelsea.

Chelsea sudah punya pengganti untuk tiga pemain itu, yaitu gelandang Cesc Fabregas yang direkrut dari Barcelona, penyerang Diego Costa dari Atletico Madrid, dan kiper Thibaut Courtois yang dalam tiga musim terakhir dipinjamkan ke Atletico.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com