Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Negredo-Manu, Inspirator Kemenangan Sevilla

Kompas.com - 27/03/2012, 04:20 WIB

GRANADA, KOMPAS.com Sevilla membungkam tim tuan rumah Granada 3-0 dalam lanjutan Liga BBVA, Senin atau Selasa (27/3/2012). Manu dan Alvaro Negredo menjadi inspirator kemenangan Sevilla.

Sevilla unggul terlebih dulu berkat gol yang diciptakan Negredo pada menit ke-39. Begitu menguasai umpan terobosan dari José Antonio Reyes, Negredo meloloskan bola ke dalam gawang dalam duel satu lawan satu dengan kiper Roberto.

Pada menit ke-54, ribuan pendukung tuan rumah kembali melihat gawang tim kebanggan mereka dibobol oleh Manu Del Moral, yang memanfaatkan umpan dari Negredo.

Setelah itu, Sevilla tidak mengendurkan permainannya. Mereka terus berusaha keras menciptakan peluang. Bahkan, Pelatih Sevilla, Míchel González, memainkan Frederic Kanoute untuk menambah daya gedor pasukannya.

Akhirnya, Sevilla berhasil menambah keunggulan berkat gol yang diciptakan Manu pada injury time. Jaring gawang Granada bergetar setelah Roberto tak kuasa membendung tembakan Manu yang memanfaatkan bola rebound hasil tembakan Jesús Navas.

Susunan Pemain
Granada:
13-Roberto; 9-Borja Gomez, 8-Inigo Lopez, 6-Guillherme Siqueira (Alex Geijo 72), 2-Allan-Romeo Nyom; 14-Moreno Mikel Rico, 23-Abel, 11-Daniel Gonzalez Benítez, 12-Franco Jara (Odion Ighalo 57); 20-Ikechukwu Uche, 16-Henrique

Sevilla: 1-Andrés Palop; 14-Julien Escude, 2-Federico Fazio, 3-Fernando Navarro (Luna 67), 23-Coke Andújar; 15-Piotr Trochowski, 8-Gary Medel, 21-José Antonio Reyes (Ivan Rakitic 63), 7-Jesús Navas; 9-Alvaro Negredo (Kanoute 85), 20-Manu

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Motogp
Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Liga Inggris
Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com