Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kembali dari Pelatnas Timnas U20, Dony Tri Gabung Persija

Kompas.com - 01/02/2024, 21:30 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Gelandang berusia 19 tahun, Dony Tri Pamungkas, telah kembali memperkuat Persija Jakarta.

Sebelumnya, Dony harus absen memperkuat Persija selama satu bulan lebih karena mengikuti pemusatan pelatihan (TC) timnas U20 Indonesia.

Dalam TC tersebut, Dony mengikuti tiga laga uji coba selama berada di Timnas U-20, yakni melawan Bhayangkara FC, Thailand U20, dan Uzbekistan.

Dony memberikan satu assist saat menghadapi Thailand U-20.

Baca juga: Persebaya Harus Kejam di Pertahanan Lawan

Setelah mendapat libur satu hari, pemain bernomor punggung 77 itu langsung terlihat di Nirwana Park, Bojongsari, untuk mengikuti persiapan sebelum bertolak ke Balikpapan untuk melawan Borneo FC pada Selasa (6/2/2024) pukul 19.00 WIB.

Dony mengatakan di hari pertamanya berlatih dengan Riko Simanjuntak dkk, latihan sudah berjalan sangat intens.

Namun Dony tidak terlalu khawatir karena fisiknya sudah cukup terbiasa dengan program latihan di pelatnas timnas U-20.

“Alhamdulillah bisa bertemu dengan satu rekan tim lagi setelah sekian lamanya. Latihan di sini sudah berjalan sangat intens,” ujar Dony.

“Saya bersyukur karena selama TC di Timnas latihannya juga berjalan intens. Jadi saya bisa langsung mengikuti ritme rekan-rekan yang lain,” katanya lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com