Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Vs Jepang, Lemparan Arhan Bukan Ancaman

Kompas.com - 23/01/2024, 08:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Timnas Indonesia akan melakoni laga terakhir Grup D Piala Asia 2023 dengan melawan Jepang. 

Laga Indonesia vs Jepang akan digelar di Stadion Al Thumama, Doha, Rabu (24/1/2024). 

Pasukan Shin Tae-yong tentunya akan melakoni laga berat karena Jepang menjadi salah satu tim favorit juara. 

Namun, Indonesia bukan tanpa peluang. Lemparan ke dalam jarak jauh bisa menjadi salah satu senjata Skuad Garuda untuk membobol gawang Jepang.

Senjata tersebut bisa memperbesar peluang Indonesia lolos ke babak selanjutnya. 

Indonesia dan Jepang sama-sama mengoleksi 3 poin.

Jepang dalam kondisi kurang bagus usai kalah 1-2 dari Irak pada laga kedua fase grup.

Baca juga: Kalteng Putra Tunggak Gaji Lagi, Pemain Menolak Tampil

Sementara itu, Timnas Indonesia punya modal positif usai membukukan kemenangan perdana di Piala Asia 2023 atas Vietnam.

Skuad asuhan Shin Tae-yong tersebut sukses menang dengan skor 1-0.

Gol Asnawi Mangkualam dari titik putih sudah cukup membawa tiga poin untuk Indonesia.

Timnas Indonesia masih menyimpan satu senjata yang kerap jadi ancaman pertahanan lawan, yaitu lemparan ke dalam jarak jauh.

Biasanya senjata tersebut dieksekusi oleh Pratama Arhan dari pinggir lapangan.

Situasi tersebut berkali-kali sukses berbuah peluang emas yang menguntungkan Timnas Indonesia.

Eksekusi lemparan ke dalam jarak jauh Pratama Arhan juga kerap berbuah gol untuk Timnas Indonesia.

Tentu, eksekusi tersebut jadi pertanyaan media Jepang kepada kiper utama Samurai Biru saat ini, Zion Suzuki.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com