Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Skuad Timnas AS dan Wales untuk Piala Dunia 2022

Kompas.com - 22/11/2022, 00:09 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber FIFA

KOMPAS.com - Timnas Amerika Serikat (AS) dan Wales merupakan dua tim yang tergabung di Grup B Piala Dunia 2022 Qatar. Mereka bersaing dengan dua tim lain, yakni Inggris dan Iran.

Tergabung di Grup B Piala Dunia 2022 Qatar menjadi tantangan besar bagi timnas AS dan Wales.

Pasalnya, mereka harus bersaing di grup yang berisi tim-tim berperingkat tinggi atau setidaknya masuk dalam 20 besar ranking FIFA.

Grup B merupakan satu-satunya grup di Piala Dunia 2022 yang semua timnya berada di peringkat 20 besar.

Baca juga: Bedah Kekuatan Grup B Piala Dunia 2022: Siapa Temani Inggris?

Inggris menjadi tim dengan peringkat tertinggi di Grup B. Mereka menempati ranking 5 dunia.

Sementara itu, di belakang Inggris mengikuti Amerika Serikat (16), Wales (19), dan Iran (20).

Hal ini menuntut performa maksimal dari setiap tim di Grup B, termasuk AS dan Wales.

Pelatih dari setiap tim pun sudah berusaha membentuk skuad terbaik untuk bisa bersaing dan lolos ke babak selanjutnya.

Baca juga: Skuad Amerika Serikat di Piala Dunia 2022: Pulisic Andalan Paman Sam

Juru taktik timnas AS Gregg Berhalter membentuk skuad yang berisi nama-nama terbaik dari Negeri Paman Sam.

Dalam daftar skuad timnas AS terdapat nama Sergino Dest, bek kanan berusia 22 tahun yang kini berkarier di Eropa bersama AC Milan.

Selain itu, ada nama pemain Juventus Weston McKennie dan penyerang Chelsea Christian Pulisic.

Pesaing AS, Wales, juga memiliki skuad yang tak kalah kuat. Mereka punya Gareth Bale, Aaron Ramsey, Neco Williams, hingga mantan pemain Manchester United Daniel James.

Baca juga: Piala Dunia 2022: Gareth Bale dan Wales Akan Sorot Masalah Qatar

Melihat dari skuad yang dimiliki, timnas AS dan Wales sama-sama berpeluang lolos dari fase grup Piala Dunia 2022 Qatar.

Mereka pun tampak percaya diri dengan skuad yang ada saat ini.

Pelatih timnas AS Gregg Berhalter percaya diri timnya bisa mengalahkan siapa pun.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai 'Nopetegui'

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai "Nopetegui"

Liga Italia
Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com