Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Kualifikasi Piala Asia U20 2023, Indonesia Vs Timor Leste

Kompas.com - 13/09/2022, 14:00 WIB
Jason Timothy Yudha ,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber

KOMPAS.com - Timnas U20 Indonesia akan melawan Timor Leste pada Rabu (14/9/2022) pukul 20.00 WIB. Laga ini akan menjadi titik awal perjuangan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2023.

Indonesia tergabung di Grup F bersama Vietnam, Timor Leste, dan Hong Kong.

Semua laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U20 2023 akan dimainkan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur.

Seluruh pertandingan tersebut akan diselenggarakan pada 14-18 September 2022.

Vietnam bisa dikatakan sebagai ancaman terberat bagi skuad asuhan Shin Tae-yong.

Namun, Hong Kong dan Timor Leste juga dapat memberikan kejutan bagi timnas Indonesia di ajang besar ini.

Baca juga: 6 Pemain Dipulangkan Shin Tae-yong dari Timnas U19 Indonesia, Siapa Saja?

Dua pertandingan uji coba merupakan bukti timnas Indonesia sudah melakukan berbagai persiapan sebelum menjalani Kualifikasi Piala Asia U20 2023.

Timnas U19 Indonesia bertanding melawan Persis Solo U20 dan Persija Jakarta U18 di Jakarta.

Hasil imbang melawan 0-0 melawan Persis U20 dan kekalahan 1-2 dari Persija U-18 mewarnai dua laga uji coba tersebut.

“Kekalahan ini sangat disayangkan. Uji coba ini tidak begitu penting untuk skor hasil akhir pertandingan,” ucap Shin Tae-yong.

Baca juga: Daftar 23 Pemain Timnas U19 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2023

“Permainan semakin meningkat dan pasti akan menjadi lebih baik lagi ke depannya,” tambahnya.

Skuad timnas U20 Indonesia berisikan 30 pemain pilihan pelatih asal Korea Selatan tersebut. Namun, nantinya hanya akan dipilih 23 pemain saja.

Pertandingan melawan Timor Leste harus bisa dimaksimalkan skuad muda Garuda sebagai momentum titik awal perjalanan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2023.

Jadwal Timnas U19 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2023: 

Rabu (14/9/2022) 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

Liga Indonesia
AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

Liga Italia
Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Badminton
Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Badminton
Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Badminton
Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Madura United Vs Persib di Leg 2 Final Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Madura United Vs Persib di Leg 2 Final Liga 1

Liga Indonesia
Daftar Nomine Penghargaan Liga 1 2024, Ciro Alves Masuk Dua Kategori

Daftar Nomine Penghargaan Liga 1 2024, Ciro Alves Masuk Dua Kategori

Liga Indonesia
Hasil Undian Piala AFF U16 2024: Indonesia di Grup A, Beda dengan Vietnam-Thailand

Hasil Undian Piala AFF U16 2024: Indonesia di Grup A, Beda dengan Vietnam-Thailand

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Ginting Tak Berhasil Pertahankan Gelar

Hasil Singapore Open 2024: Ginting Tak Berhasil Pertahankan Gelar

Badminton
Tekad Justin Hubner bersama Garuda dan Cerezo Osaka, Ingin Maksimal

Tekad Justin Hubner bersama Garuda dan Cerezo Osaka, Ingin Maksimal

Timnas Indonesia
One Pride MMA 79 Bali, Duel Sembilan Fighter Indonesia Vs China

One Pride MMA 79 Bali, Duel Sembilan Fighter Indonesia Vs China

Sports
Dejan/Gloria Kandas di Singapore Open, Panik dan Kalah Start

Dejan/Gloria Kandas di Singapore Open, Panik dan Kalah Start

Badminton
PSBS Biak Rekrut Penyerang Argentina, Abel Arganaraz

PSBS Biak Rekrut Penyerang Argentina, Abel Arganaraz

Liga Indonesia
Tersingkir di Singapore Open, Chico Akui Tak Cepat Adaptasi Ritme Lawan

Tersingkir di Singapore Open, Chico Akui Tak Cepat Adaptasi Ritme Lawan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com