Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Bilbao Vs Barcelona - Messi Menggila, Blaugrana Juara Copa Del Rey!

Kompas.com - 18/04/2021, 04:37 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Barcelona sukses mengalahkan Athletic Blibao dan menjuarai Copa del Rey 2020-2021.

Laga final Copa del Rey antaran Athletic Bilbao vs Barcelona berlangsung di Estadio de La Cartuja pada Minggu (18/4/2021) dini hari WIB.

Hasilnya, Blaugrana menang telak 4-0 atas Bilbao.

 Megabintang Lionel Messi menyumbangkan gol pada menit ke-68 dan 72'.

Adapun dua gol Barcelona lainnya tercipta oleh Antoine Griezmann (60') dan Frenkie de Jong (63').

Dua gol Messi di laga ini mengangkat pundi-pundinya menjadi 9 gol di 10 final Copa del Dey selama berkarier di Barcelona.

Baca juga: Bilbao Vs Barcelona - Statistik Messi Plus Mental Juara Koeman, Saatnya Balas Dendam

La Pulga menjadi pemain dengan jumlah gol terbanyak di partai final dalam sejarah kompetisi.

Alhasil, Barcelona pun keluar sebagai juara Copa del Rey pada musim 2020-2021.

Ini adalah kali keempat Messi dkk menang atas Bilbao di final Copa del Rey.

Sebelumnya, tim Catalan juga berhasil membekuk Bilbao pada partai puncak kompetisi itu pada musim 2008-2009, 2011-2012, 2014-2015.

Kberhasilan ini merupakan gelar perdana yang dipersembahkan Ronald Koeman untuk Barcelona.

Blaugrana pun turut mengakhiri puasa gelar setelah terakhir kali mengangkat trofi Liga Spanyol pada 2019. 

Jalannya pertandingan

Pada pertandingan final Copa del Rey ini, para pemain Barcelona memakai pita hitam di bagian lengan.

Hal tersebut merupakan bentuk penghormatan kepada mantan wakil Presiden Barcelona periode 1978-2000 dan salah satu pendiri la Masia, Josep Mussons, yang meninggal dunia beberapa jam sebelum laga.

Terkait pertandingan Bilbao vs Barcelona pada babak pertama, Blaugrana menjadi tim yang paling mendominasi.

Tercatat, tim Catalan berhasil membuat tujuh tembakan ke gawang Los Leones, julukan Bilbao, yang dijaga Unai Simon.

Sayang, hanya satu di antara ketujuh tembakan yang tepat sasaran.

Baca juga: Athletic Bilbao Vs Barcelona - Lionel Messi Diharapkan Tampil Buruk

Sbuah peluang yang membahayakan hadir pada menit kelima lewat Frenkie de Jong seusai menerima umpan tarik Lionel Messi di dalam kotak penalti Bilbao.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Timnas Indonesia
Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Olahraga
Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Liga Champions
Viktor Axelsen Mundur dari Indonesia Open 2024

Viktor Axelsen Mundur dari Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Pajang Trofi Liga 1 2023-2024, Bobotoh Bisa Berfoto Langsung

Persib Pajang Trofi Liga 1 2023-2024, Bobotoh Bisa Berfoto Langsung

Liga Indonesia
Jose Mourinho Resmi Latih Fenerbahce: Seragam Ini Kulit Saya

Jose Mourinho Resmi Latih Fenerbahce: Seragam Ini Kulit Saya

Internasional
Apriyani/Fadia Ingin 'Menabung' di Indonesia Open 2024

Apriyani/Fadia Ingin "Menabung" di Indonesia Open 2024

Badminton
Daftar Skuad Timnas Perancis untuk Olimpiade 2024, Tidak Ada Mbappe

Daftar Skuad Timnas Perancis untuk Olimpiade 2024, Tidak Ada Mbappe

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com