Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barcelona Vs Cadiz, Gol Alex Fernandez Buyarkan Kemenangan Messi dkk

Kompas.com - 21/02/2021, 22:04 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Barcelona gagal meraih poin penuh saat menjamu Cadiz pada laga lanjutan pekan ke-24 Liga Spanyol.

Duel Barcelona vs Cadiz yang dilangsungkan di Stadion Camp Nou, Minggu (21/2/2021) malam WIB, berakhir dengan skor 1-1.

Satu gol Barcelona diciptakan Lionel Messi lewat tendangan penalti pada menit ke-32.

Sementara itu, gol telat Cadiz dicetak oleh pemain pengganti, Alex Fernandez, pada menit ke-89, lewat tendangan penalti.

Ulasan pertandingan Barcelona vs Cadiz

Babak pertama

Laga Barcelona vs Cadiz diwarnai penampilan Lionel Messi ke-506 di pentas La Liga.

Messi menjadi pemain Barcelona dengan penampilan La Liga terbanyak melampaui Xavi Hernandez (505).

Barcelona selaku tuan rumah langsung menekan tim tamu, Cadiz.

Barcelona tercatat menguasai penguasaan bola sebanyak 85 persen hingga 20 menit laga berjalan, sebagaimana dikutip dari situs resmi La Liga.

Sementara itu, Cadiz hanya mencatatkan 17 persen penguasaan bola.

Pada menit ke-32, Barcelona akhirnya membuka keunggulan setelah mendapat hadiah penalti dari wasit.

Barcelona mendapat hadiah penalti setelah Pedri dilanggar pemain bertahan Cadiz.

Lionel Messi selaku eksekutor tak membuang kesempatan emas tersebut dengan mencetak gol.

Ia dengan tenang menyarangkan bola ke pojok kanan bawah gawang lawan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com