Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Bola Akhir Pekan Ini, Manchester United Vs Leicester

Kompas.com - 12/09/2019, 08:00 WIB
Alsadad Rudi,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan sepak bola Eropa akan kembali bergulir akhir pekan ini setelah sempat libur karena adanya jeda internasional selama hampir dua minggu.

Jadwal bola akhir pekan ini akan diramaikan dengan duel antara Manchester United vs Leicester City, Sabtu (14/9/2019) malam.

Laga Man United vs Leicester menandai reuni bek Setan Merah, Harry Maguire dengan mantan timnya itu.

Selain Man United vs Leicester, pada hari yang sama ada pula laga Liverpool vs Newcastle, Wolverhampton vs Chelsea, Tottenham Hotspur vs Crystal Palace, dan Norwich City vs Manchetser City.

Sementara itu, Arsenal baru akan bermain pada hari Minggu menghadapi tuan rumah Watford.

Di Liga Spanyol, Real Madrid akan menantang Levante pada pertandingan yang berlangsung Sabtu petang.

Beberapa jam kemudian, giliran Atletico Madrid yang akan menantang tuan rumah Real Sociedad.

Baca juga: Pique: Maguire adalah Rio Ferdinand Jilid 2 di Man United

Laga terakhir hari pertama pekan ke-4 La Liga ditutup dengan duel antara Barcelona vs Valencia yang tayang pada Minggu dini hari WIB.

Beralih ke Liga Italia, Juventus akan menantang tuan rumah Fiorentina.

Adapun Napoli akan menjamu Sampdoria, demikian pula Inter Milan yang akan kedatangan Udinese.

Berikut jadwal siaran langsung sepak bola pada 14-15 September (dalam WIB):

Sabtu, 14 September:

Liga Inggris

18.30 - Liverpool vs Newcastle (Mola TV)

21.00 - Man United vs Leicester (Mola TV dan TVRI)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com