Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibrahimovic Siap Kembali ke Manchester United, tetapi...

Kompas.com - 28/08/2019, 17:20 WIB
Faishal Raihan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Zlatan Ibrahimovic menilai dirinya masih layak bermain di Premier League dan siap kembali ke Manchester United jika dibutuhkan.

Zlatan Ibrahimovic bergabung dengan Manchester United pada 2016 lalu.

Penyerang berkebangsaan Swedia itu didatangkan Man United dari Paris Saint-Germain dengan status bebas transfer.

Baca juga: Inter Milan Sepakat Pinjam Alexis Sanchez dari Man United

Namun, perjalanan kariernya di Man United tidak berjalan baik.

Mantan pemain Inter Milan itu dibekap cedera lutut parah.

Cederanya itu membuat Ibrahimovic melewatkan sebaian besar laga Man United pada musim keduanya.

Akhirnya, Ibrahimovic memutuskan untuk mengakhiri kontraknya di Man United pada Maret 2018.

Ibrahimovic meninggalkan Old Trafford dengan catatan 29 gol dari 53 penampilan di segala ajang.

Baca juga: Solskjaer Persilakan Alexis Sanchez Pergi dari Man United

Saat ini, sang pemain melanjutkan kariernya di Major League Soccer (MLS) bersama LA Galaxy.

Di MLS, Ibrahimovic kembali menemukan ketajamannya setelah sempat dibekap cedera lutut parah.

Memasuki musim keduanya di MLS, Ibrahimovic telah mencetak 44 gol dari 49 penampilan bersama LA Galaxy.

Produktivitasnya itu membuat Ibra kembali menemukan kepercayaan diri.

Baca juga: David de Gea Ternyata Belum Perpanjang Kontrak di Man United

Bahkan, pemain kelahiran Malmoe, 3 Oktober 1981, itu menilai dirinya masih layak bermain di Premier League, kasta teratas Liga Inggris.

Ibrahimovic pun siap kembali ke Inggris jika Man United masih membutuhkan jasanya.

“Saya masih layak bermain di Liga Inggris, jadi kalau Man United membutuhkan saya, di sini lah saya. Akan tetapi, saya dimiliki LA Galaxy, jadi mohon maaf," kata Ibrahimovic.

“Saya menikmati kerier di Eropa. Saya memenangi 33 trofi dan semoga bisa memenangi sesuatu di sini (Amerika Serikat). Lalu kita lihat saja ke mana petualangan ini berlanjut," ujar Ibarhimovic menambahkan.

Baca juga: Cerita di Balik Hengkangnya Romelu Lukaku dari Man United

Ibrahimovic memang dikenal sebagai pemain yang gemar berganti klub.

Tercatat, sejak karier seniornya dimulai dari Malmoe FF pada 1999 lalu, Ibrahimovic sudah berpindah klub sebanyak 8 kali.

Juventus, Inter Milan, AC Milan, Barcelona, Paris Saint-Germain, Barcelona, hingga Manchester United, adalah beberapa klub top Eropa yang sempat menjadi tempat persinggahan sementara Ibrahimovic.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Juara Liga Spanyo. Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyo. Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara LALIGA

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara LALIGA

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com