Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arema FC Vs Persebaya, Bejo Ungkap Penyebab Kekalahan Bajul Ijo

Kompas.com - 16/08/2019, 10:00 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Persebaya Surabaya takluk dari Arema FC dengan skor 0-4, Kamis (15/8/2019). Empat gol dari Dendi Santoso, Arthur Cunha, Sylvano Comvalius dan Makan Konate tak mampu dibalas satu gol pun.

Pelatih sementara Persebaya, Bejo Sugiantoro, mengaku bertanggung jawab atas hasil tersebut karena salah satu kesalahan terjadi dalam pergantian pemain.

"Saya respek kepada pemain saya. Masih mau main dalam situasi apapun. Saya tanggung jawab ini salah saya terutama untuk pergantian pemain," ucapnya.

Baca juga: Timnas U-18 Vs Malaysia, Garuda Nusantara Siap Raih Kemenangan di HUT ke-74 Indonesia

Dia mengaku sebagai caretaker ingin memberikan hasil yang positif namun kekalahan yang terjadi diluar prediksi.

"Sebagai caretaker saya ingin hasil yang positif tapi ini di luar perkiraan. Kekalahan ini akan jadi pertanggungjawaban saya ke manajemen," ungkap Bejo.

Bekas pelatih Persik Kediri ini menegaskan tim Persebaya ingin meraih kemenangan salah satunya dengan memasukkan Damian Lizio menggantikan Rendi Irwan pada babak kedua.

"Ada perubahan pada babak kedua saya tekankan untuk mengubah ritme karena Arema takut pada babak pertama bermain terbuka. Akhirnya kita gol ubah dengan memasukkan Lizio ganti Rendi, ini bukti kami juga ingin menang di sini," kata Bejo.

Namun ia sadar bahwa kekalahan bukan sesuai harapan yang diinginkan.

Meski demikian, Bejo tetap mengapresiasi pemainnya yang sudah berjuang selama 90 menit.

"Terima kasih kepada pemain sudah mau berjuang meski hasil tak sesuai dengan harapan kami," ungkapnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com