Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol, 3 Tim Teratas Menjauh

Kompas.com - 01/04/2019, 05:22 WIB
Jalu Wisnu Wirajati,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Barcelona, Atletico Madrid, dan Real Madrid meraih kemenangan pada pertandingan pekan ke-29 Liga Spanyol. Hasil itu membuat tiga tim itu menjauh dari klasemen Liga Spanyol hingga Minggu (31/3/2019) malam atau Senin dini hari WIB. 

Barcelona kokoh di puncak klasemen dengan koleksi 59 poin berkat kemenangan 2-0 pada laga derbi versus Espanyol, Sabtu (30/3/2019). Dua gol sang pemuncak klasemen diborong oleh Lionel Messi. 

Baca juga: Barcelona Vs Espanyol, Menangkan Derbi, Lionel Messi Cetak Rekor

Atletico Madrid mengekor di posisi kedua dengan selisih 10 angka dari Barcelona. Mereka meraih kemenangan telak 4-0 atas tim peringkat ke-5, Deportivo Alaves. 

Real Madrid menjaga selisih dua poin dengan Atletico setelah menang susah payah 3-2 atas SD Huesca. Laga Real Madrid vs Huesca itu juga menjadi penutup laga pekan ke-29. 

Sementara itu, Valencia mulai merangsek ke posisi enam besar. Mereka naik ke peringkat ke-6 seusai menang tipis 1-0 di kandang Sevilla - tim yang sebelumnya menempati posisi tersebut. 

Hasil Liga Spanyol, pekan ke-29 Divisi Primera La Liga 2018-2019: 

  • Genoa 1-2 Athletic Bilbao (Cristhian Stuani 37' ; Inaki Williams 53', Raul Garcia 59')
  • Getafe 0-2 Leganes (Michael Santos 49', Juanfran 83')
  • Barcelona 2-0 Espanyol (Lionel Messi 71', 89')
  • Celta Vigo 3-2 Villarreal (Iago Aspas 50', 86'-penalti, Maxi Gomez 71' ; Karl Toko Ekambi 11', Alfonso Pedraza 15')
  • Alaves 0-4 Atletico Madrid (Saul Niguez 5', Diego Costa 11', Alvaro Morata 59', Thomas 84')
  • Levante 2-2 Eibar (Jose Luis Morales 5', Ruben Rochina 26' ; Gonzalo Escalante 19', Sergi Enrich 78')
  • Rayo Vallecabo 1-1 Real Betis (Raul De Tomas 34' ; Cristian Tello 81')
  • Sevilla 0-1 Valencia (Dani Parejo 45'-penalti)
  • Real Valladolid 1-1 Real Sociedad (Keko 9' ; Mikel Oyarzabal 79')
  • Real Madrid 3-2 Huesca (Isco 25', Dani Ceballos 62', Karim Benzema 89; Juan Hernandez 3', Xabier Etxieta 74')
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com