Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Janji Tony Sucipto di Persija Jakarta

Kompas.com - 22/01/2019, 16:20 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bek baru Persija Jakarta, Tony Sucipto, berharap mendapat dukungan dari The Jak Mania (suporter Persija) meskipun lama membela Persib Bandung.

Transfer Tony Sucipto kali ini memang menimbulkan polemik terutama untuk pendukung Persija dan Persib. Pasalnya, kedua tim tersebut adalah rival lama di sepak bola Indonesia.

Sebelum bergabung ke Persija, Tony Sucipto merupakan bagian dari Persib selama delapan tahun sejak 2011. Tony Sucipto memastikan dirinya sangat profesional dan akan memberikan segalanya demi Persija.

"Memang saya lama berseragam rival Persija (Persib). Tapi, ketika saya berkostum Persija, tentu saya akan makasimal di tim ini," kata Tony Sucipto dikutip dari situs web resmi Persija.

"Tentu saya ingin bermain maksimal dan meminta dukungan dari The Jakmania," ujar Tony Sucipto menambahkan.

Baca juga: Jelang Piala Indonesia, Ismed Sofyan Bicara soal Ivan Kolev di Persija

Saat ini, Tony Sucipto sedang diterpa tuduhan pernah menghina Persija saat masih berseragam Persib di Solo.

Tony Sucipto memastikan kabar itu tidak benar dan meminta orang yang menyebarkan untuk minta maaf.

"Jika ada bukti saya mengacungkan jari tengah, saya minta maag. Jika tidak ada bukti, saya minta orang yang menuduh untuk minta maaf," kata Tony Sucipto.

"Sekali lagi, saat ini saya adalah pemain Persija. Saya siap berjuang mati-matian bersama tim yang saya bela," ujar Tony Sucipto menambahkan.

Baca juga: Ini Daftar 24 Pemain Persija Jakarta untuk Liga Champions Asia 2019

Dalam waku dekat, Tony Sucipto berkesempatan melakoni debutnya bersama Persija. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu akan berhadapan dengan tim Liga 3, 757 Kepri Jaya, pada laga leg pertama 32 besar Piala Indonesia, Rabu (23/01/2019).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com