Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lewandowski Mantap Putuskan Pensiun di Bayern Muenchen

Kompas.com - 01/01/2019, 19:18 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga

KOMPAS.com - Penyerang Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, mengaku sudah tidak lagi berniat untuk pindah ke klub lain di masa mendatang.

Lewandowski mantap menyebut Bayern Muenchen adalah tim terakhirnya hingga nanti memutuskan pensiun.

"Saya punya kesempatan yang besar untuk tetap tinggal di sini (Bayern Muenchen). Saya sudah tidak berpikir untuk pergi kemana pun," kata Lewandowski dikutip dari situs Bundesliga, Selasa (1/1/2019).

"Sejak melemparkan desas-desus untuk beristirahat, hati saya telah 100 persen di Bayern Muenchen. Identitas saya kini sudah sepenuhnya di Bayern Muenchen. Saya bisa melihat diri akan mengakhiri karier saya di Bayern Muenchen," ujar Lewandowski menambahkan.

Baca juga: James Rodriguez Tidak Bisa Pastikan Masa Depan di Bayern Muenchen

Musim ini menjadi tahun kelima Lewandowksi berseragam Bayern Muenchen. Penyerang 30 tahun itu kini masih memiliki sisa kontrak selama dua tahun atau hingga 2021 mendatang.

Di awal musim ini, Lewandowski sebenarnya ingin meninggalkan Bayern Muenchen. Hal itu diungkapkan agen Lewandowski, Pini Zahavi.

Menurut Zahavi, Lewandowski ingin mencari pengalaman dan tantangan baru di luar Jerman. Zahavi bahkan menyebut Lewandowski sudah berbicara dengan para petinggi Bayern Muenchen terkait kemungkinan transfer.

Baca juga: Xabi Alonso Didukung Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Namun, hingga penutupan bursa transfer musim panas lalu, rencana transfer itu urung terjadi. Saat itu, Lewandowski dirumorkan sangat dekat dengan dua raksasa Eropa, Real Madrid dan Chelsea.

Lewandowski sudah tampil sebanyak 219 laga dan mencetak 173 gol selama empat musim membela Bayern Muenchen. Dia membantu Bayern Muenchen meraih delapan gelar bergengsi termasuk empat juara Bundesliga secara beruntun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com