Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persela Lamongan Vs Persib, Aji Ingin Beri Kemenangan bagi Suporter

Kompas.com - 30/11/2018, 22:10 WIB
Hamzah Arfah,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

LAMONGAN, KOMPAS.comPersela Lamongan tetap mengincar hasil maksimal saat menjamu Persib Bandung di Stadion Surajaya, Sabtu (1/12/2018) sore, meski tanpa diperkuat Loris Arnaud dan Gian Zola.

Aji Santoso selaku pelatih Persela mengatakan, hasil maksimal dibutuhkan oleh anak didiknya saat menghadapi Persib. Selain untuk tetap menjaga keangkeran Stadion Surajaya di musim ini, juga untuk memberikan kado indah kepada para pendukung di laga kandang terakhir.

"Mungkin Persib akan tampil dengan kondisi yang sedikit lebih komplet karena para pemain timnas, Febri (Hariyadi) sudah gabung. Namun, kami tidak ada masalah. Kami akan fokus dalam membenahi internal tim saja, bagaimana supaya anak-anak bisa tampil maksimal," ujar Aji dalam sesi jumpa pers sebelum pertandingan, Jumat (30/11/2018).

"Apalagi ini pertandingan terakhir di kandang. Paling tidak, bisa memberi hadiah yang manis bagi pencinta Persela (kemenangan)," ucap dia.

Baca juga: Persela Vs Persib, Stadion Surajaya Angker untuk Tim Lawan

Dalam klasemen sementara, Persib dan Persela memang terpisah jauh. Persib menempati urutan ketiga dengan koleksi 50 poin, sedangkan Persela berada di posisi ke-13 dengan torehan 42 angka.

Meski demikian, Aji sudah mengatakan kepada anak didiknya untuk tidak gentar.

"Persib memang berbahaya, tetapi kami masih percaya anak-anak akan bisa tampil maksimal. Mudah-mudahan kami bisa mendapatkan poin tiga, sekaligus untuk menjaga status sebagai salah satu tim yang belum terkalahkan di kandang," kata Aji.

Hingga pekan ke-32 Liga 1 musim ini, Persela memang belum sekalipun terkalahkan saat bermain di kandang sendiri. 

Baca juga: Persela Lamongan Vs Persib Bandung, Kondisi Terkini Stadion Surajaya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Acara Perpisahan Marcus/Kevin Batal Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com