Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Red Star Vs Liverpool, Klopp Sebut Timnya Kalah karena Bola Mati

Kompas.com - 07/11/2018, 06:35 WIB
Alsadad Rudi,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

BELGRADE, KOMPAS.com - Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, menilai timnya terlalu banyak memberi situasi bola mati untuk Red Star Belgrade.

Meski tampil dominan, Liverpool menelan kekalahan 0-2 dari tuan rumah pada laga keempat Grup C Liga Champions di Stadion Rajko Mitic, Belgrade, Selasa (6/11/2018) waktu setempat atau Rabu (7/11/2018) dini hari WIB.

Liverpool takluk karena dua gol yang dicetak striker Red Star, Milan Pavkov, pada menit ke-22 dan ke-29.

Menurut Kloop, timnya kalah karena memberi Red Star Belgrade terlalu banyak peluang.

"Red Star mendapat terlalu banyak bola mati dan bisa mencetak satu gol dari situ. Gol kedua pun membuat mereka sangat bersemangat," ucap Klopp dikutip BolaSport dari situs UEFA.

Baca Juga: Red Star Vs Liverpool - Pemanasan di Liga Champion Malam Ini

Pada laga kontra Red Star, Liverpol sebenarnya mendominasi jalannya laga dan lebih agresif dengan 22 peluang dengan tiga di antaranya tepat sasaran. Namun, tak ada satu pun peluang yang menghasilkan gol.

Kloop pun menyayangkan Mohamed Salah dkk gagal mencetak gol pada babak kedua.

"Liverpool sangat mendominasi pada babak kedua, tetapi tidak bisa mencetak gol yang kami butuhkan," ucap pelatih asal Jerman itu.

Baca juga: Hasil Red Star Vs Liverpool, Kemenangan Pertama Tim Asal Serbia

Kegagalan meraih poin tak memengaruhi posisi Liverpool di puncak klasemen Grup C dengan raihan enam poin.

Sementara itu, Red Star masih berada di posisi juru kunci dengan koleksi empat poin. (Lariza Oky Adisty)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com