Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tersingkir, Ricky/Debby Ungkap Beberapa Hal yang Perlu Diperbaiki

Kompas.com - 24/08/2018, 16:40 WIB
Nugyasa Laksamana,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pasangan ganda campuran Indonesia, Ricky Karanda Suwardi/Debby Susanto, mengungkapkan beberapa hal yang perlu mereka perbaiki setelah tersingkir pada babak 16 besar perorangan Asian Games 2018.

Tampil di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (24/8/2018) siang, Ricky/Debby kalah dari pasangan Thailand, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai, dengan skor 22-20, 18-21, 13-21.

Dari segi kekompakan, Ricky dan Debby mengklaim bahwa mereka sudah menunjukkan perkembangan positif sejak kali pertama dipasangkan.

Namun, masih ada pekerjaan rumah yang perlu mereka bereskan demi performa lebih optimal pada turnamen-turnamen berikutnya.

Baca juga: Bulu Tangkis Asian Games, Ricky/Debby Gagal ke Perempat Final

"Kami masih sama-sama belajar. Dari chemistry, saya rasa sudah dapat, sudah nemu. Cuma mungkin masih harus ditambah," ujar Debby seusai pertandingan.

"Kami seharusnya bisa bermain lebih rapat lagi. Mungkin harus ditambah juga power-nya," ucap dia menjelaskan.

Di sisi lain, Ricky menjelaskan bahwa Puavaranukroh/Taerattanachai memang sudah lebih siap dalam melakoni pertandingan.

Selain itu, beberapa kesalahan yang dilakukan Ricky/Debby pada pertandingan tadi membuat wakil Thailand semakin di atas angin.

Baca juga: Bulu Tangkis Asian Games, Anthony Ginting Tembus 16 Besar

"Saat gim ketiga, kami akui permainan kami kendor. Waktu masa-masa akhir, saya banyak mati sendiri," tutur dia.

Ricky/Debby tercatat sudah dua kali berhadapan dengan Puavaranukroh/Taerratanachai.

Sebelumnya, kedua pasangan bertanding pada turnamen Indonesia Open 2018, yang dimenangi Ricky/Debby dengan skor 21-14, 21-19.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com