Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Piala AFF U-16 2018, Indonesia Sempurna

Kompas.com - 06/08/2018, 21:56 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

SIDOARJO, KOMPAS.com - Timnas U-16 Indonesia dipastikan lolos ke babak semifinal Piala AFF U-16 sebagai juara Grup A.

Indonesia dengan sempurna memenangi semua laga sehingga memimpin dengan koleksi 15 poin.

Terbaru, Indonesia mampu mengalahkan Kamboja dengan skor 4-0 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Senin (6/8/2018).

Baca juga: Jaminan Minimal Dua Gol Jika Timnas U-16 Indonesia Memainkan Bagus Kahfi

Indonesia akan ditemani oleh Myanmar di semifinal sebagai wakil Grup A. Myanmar lolos karena unggul selisih gol dari Vietnam yang sama-sama mengoleksi 10 poin.

Pada laga terakhir, Myanmar dan Vietnam bermain imbang 2-2 di sore hari sebelum laga Indonesia versus Vietnam.

 

Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2018 Hingga Senin 6 Agustus 2018.DOK. WIKIPEDIA Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2018 Hingga Senin 6 Agustus 2018.

Di Grup B, Thailand menjadi satu-satunya tim yang sudah memastikan diri lolos ke babak semifinal.

Thailand yang kini memimpin dengan koleksi 10 poin dari empat laga juga berpeluang lolos sebagai juara grup.

Baca juga: Berstatus Juara Bertahan, Negara Ini Malah Berakhir Menyedihkan Gara-gara Satu Grup dengan Indonesia di Piala AFF U-16 2018

Satu tiket semifinal tersisa akan diperebutkan oleh Laos dan Malaysia. Kedua tim ini akan saling berhadapan pada Selasa (7/8/2018).

Laos hanya butuh hasil seri, karena kini sudah mengoleksi tujuh poin dan berada di posisi kedua klasemen.

Sementara Malaysia yang berada di urutan ketiga mempunyai misi wajib menang karena baru meraih sembilan poin.

Klasemen Grup B Piala AFF U-16 2018 hingga 6 Agustus 2018.DOK. WIKIPEDIA Klasemen Grup B Piala AFF U-16 2018 hingga 6 Agustus 2018.

Adapun enam tim yang sudah dipastikan tersisih dan tak mungkin lolos ke semifinal Piala AFF U-16 2018 adalah: Kamboja, Timor Leste, Filipina, Vietnam dari Grup A kemudian Brunei serta Singapura dari Grup B. 

Dua laga semifinal sendiri akan berlangsung pada hari Kamis (9/8/2018).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG vs Dortmund, Bayern vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com