Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Akhiri Masa Bakti di Barcelona, Mascherano Pindah ke Klub China

Kompas.com - 24/01/2018, 17:06 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Gelandang Barcelona, Javier Mascherano, akan meninggalkan Camp Nou pada bulan ini.

Jauh sebelum bursa transfer Januari ini, Javier Mascherano memang sudah pamit kepada rekan-rekannya di Barcelona.

Mascherano merasa masanya di Barcelona telah usai dan ingin mencari kesempatan bermain dengan klub lain.

Dilansir BolaSport.com dari situs resmi Barcelona, Javier Mascherano akan bergabung dengan China Hebei Fortune.

Baca juga : Barcelona Bukan Klub Terakhir Mascherano

Kesepakatan antara Barcelona dan China Hebei Fortune telah dicapai.

Pemain asal Argentina tersebut akan resmi bergabung dengan klub China itu pada Jumat (26/1/2018).

Hari ini, Rabu (24/1/2018) pukul 18.00 WIB, Mascherano akan melakukan acara perpisahan.

"Javier Mascherano meninggalkan FC Barcelona setelah tujuh setengah musim. Pemain asal Argentina itu akan menerima perpisahan institusional dari klub pada Rabu pukul 11.00 (waktu setempat) di Auditorium 1899, pada sebuah acara yang akan disiarkan di situs klub," demikian pernyataan situs resmi Barcelona.

Acara tersebut bakal dihadiri semua anggota skuad utama dan Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu.

Mascherano telah membela Barcelona selama delapan musim. Dalam kurun waktu tersebut, Mascherano telah mempersembahkan 14 gelar juara. (Scholastica Novena)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Liga Indonesia
Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com