Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Chelsea Vs Man United, Saatnya Lukaku Akhiri Paceklik Gol

Kompas.com - 05/11/2017, 11:33 WIB

KOMPAS.com - Romelu Lukaku sedang di bawah tekanan yang besar menjelang duel penuh gengsi antara Manchester United kontra Chelsea pada pekan ke-11 Liga Inggris di Stamford Bridge, Minggu (5/11/2017). Bagaimana tidak, Lukaku akan menghadapi bigmatch ini dengan kondisi "loyo".

Mantan striker Everton ini sedang mandul karena tanpa gol dalam enam pertandingan terakhir bersama Man United. Terakhir kali sang bintang merobek jala lawan ketika Man United hadapi Crystal Palace, 30 September 2017.

(Baca Juga: 4 Peristiwa Besar Sepak Bola Inggris yang Terjadi Sejak Romelu Lukaku Tak Cetak Gol di Liga Domestik)

Setelah itu, Lukaku mengalami paceklik gol dalam tiga pertandingan Liga Inggris, satu laga Piala Liga dan dua pertemuan melawan Benfica dalam ajang Liga Champions.

Rekan setim Lukaku, Juan Mata, mengakui bahwa pemain internasional Belgia tersebut termasuk sosok yang santai meski berada dalam tekanan karena belum mencetak gol.

"Sebenarnya, dia ingin cetak gol. Setiap striker pasti gembira kala mereka cetak gol dan itu membantunya lebih percaya diri," ujar Mata dikutip BolaSport.com dari Daily Mail.

(Baca Juga: Chelsea Vs Manchester United - Perang Antara Eden Hazard dan Phil Jones, Pertaruhan Besar!)

"Namun, Lukaku tipe pemain yang tak marah meski timnya menang dan dia tidak cetak gol."

Menjelang laga kontra mantan timnya, Lukaku harusnya bisa belajar dari kisah striker AS Roma, Edin Dzeko. Dzeko yang pernah bermain di Liga Inggris bersama Man City berhasil mencetak gol pertama kalinya ke gawang Chelsea saat bertemu dalam ajang Liga Champions.

Tak tanggung-tanggung, Dzeko langsung menjebloskan dua gol dalam pertemuan di Stamford Bridge, 19 Oktober 2017. Akankah Lukaku mengakhiri paceklik gol sekaligus merobek jala Chelsea untuk pertama kalinya dalam ajang Liga Inggris? Kita tunggu saja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com