Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lionel Messi Hampir Ditawarkan ke Real Madrid

Kompas.com - 24/06/2017, 20:00 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Bintang Barcelona, Lionel Messi, bisa saja bermain untuk Real Madrid. Demikian klaim Horacio Gaggioli, sosok yang dekat dengan Messi saat masih bocah.

Gaggioli merupakan orang yang membantu kepindahan Messi dari Rosario, Argentina, ke Spanyol, pada 2000. Saat itu, Messi yang masih berusia 13 tahun, mengalami kelainan hormon dan membutuhkan klub untuk membantu pengobatannya.

Berkat Gaggioli pula, Messi menjalani trial bersama Barcelona pada September 2000 dan mendapatkan kontrak yunior.

Namun, Gaggioli ternyata juga sempat berpikir untuk mengajukan pemain yang kini berusia 30 tahun itu, ke Real Madrid.

"Saya juga pernah ingin tinggal di kota Madrid. Apabila itu terjadi, saya mungkin membawa Messi ke Real Madrid untuk trial. Messi pun bisa menjadi pemain Real Madrid hari ini," kata dia.

Baca: Perlukah Liverpool Hamburkan Rp 1,2 Triliun demi Berlari 34 Km Per Jam?

Awalnya, Gaggioli memendam keraguan terhadap Messi. Sebab, dengan penyakit kelainan hormon, Messi terlihat sangat kecil dan ringkih.

"Baru ketika menyaksikan latihan di lapangan milik Barcelona, saya menyadari bahwa dia adalah pemain hebat, tidak diragukan lagi," kata Gaggioli.

Benar saja, Messi berkembang pesat menjadi bintang dunia saat ini. Lima penghargaan Ballon d'Or merupakan bukti sahih terhadap kualitasnya.

Messi juga kerap menjadi momok untuk Los Blancos, julukan Real Madrid. Dia menyarangkan 23 gol disarangkan bintang asal Argentina itu dalam 34 duel.

Berbekal catatan tersebut, Messi menyadang status sebagai top scorer El Clasico sepanjang masa mengungguli Alfredo Di Stefano.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com