Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa, 24 Maret 2017

Kompas.com - 25/03/2017, 05:36 WIB

KOMPAS.com - Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa kembali bergulir. Sembilan pertandingan dari Grup D, Grup G, dan Grup I digelar pada Jumat (24/3/2017) atau Sabtu dini hari WIB.

Wales kembali mendapatkan hasil seri pada pertandingan Grup D Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa. Terbaru, Gareth Bale dkk bermain imbang 0-0 kontra Rep. Irlandia.

Pada pertandingan di Stadion Aviva itu, Wales yang bertindak sebagai tim tamu sebenarnya tampil lebih mendominasi. Mereka memiliki 54 persen penguasaan bola dan delapan tembakan dengan dua di antaranya tepat sasaran.

Sementara kubu tuan rumah, hanya punya lima peluang dan semuanya tidak tepat sasaran. Padahal, mereka sudah unggul jumlah pemain ketika bek Wales Neil Taylor mendapat kartu merah langsung pada menit ke-69.

Hasil imbang ini membuat Irlandia tergeser dari puncak klasemen oleh Serbia. Mendulang 11 poin dari lima pertandingan, Irlandia kalah selisih gol dari Serbia yang menang 3-1 di kandang Georgia.

Wales berada di peringkat ketiga dengan koleksi tujuh poin. Imbang lawan Irlandia merupakan hasil seri keempat The Dragons - julukan Wales - di Kualifikasi Piala Dunia 2018.

Negara tetangga Serbia, Kroasia, juga memimpin klasemen sementara di Grup I. Kemenangan 1-0 atas Ukraina membuat mereka kokoh di puncak klasemen dengan 13 poin, unggul tiga angka atas Islandia.

Berikut adalah hasil pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa, Jumat (24/3/2017):

GRUP D

Georgia 1-3 Serbia (Nika Katcharava 6' ; Dusan Tadic 45'-penalti, Aleksandar Mitrovic 64', Mijat Gacinovic 86')

Austria 2-0 Moldova (Marcel Sabitzer 75', Martin Harnik 90')

Irlandia 0-0 Wales

GRUP G

Italia 2-0 Albania (Daniele De Rossi 12'-penalti, Ciro Immobile 71')

Liechtenstein 0-3 Makedonia (Boban Nikolov 43', Ilija Nestorovski 68', 73')

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com