Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bhayangkara FC Fokus Latihan Lini Depan untuk Hadapi Piala Presiden

Kompas.com - 05/02/2017, 07:23 WIB
Andi Hartik

Penulis

MALANG, KOMPAS.com - Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy, mengakui bahwa lini depan timnya masih lemah. Oleh karenanya, ia memfokuskan latihan pada lini depan untuk menghadapi pertandingan Piala Presiden.

"Yang kurang adalah mencetak golnya. Jadi selama satu minggu fokus latihan memperbanyak gol. Saya sangat senang kalau dalam Piala Presiden ini banyak gol tercipta," katanya saat konferensi pers di Hotel Ijen Suites, Kota Malang, Sabtu (4/2/2017).

Meski di lini depan masih lemah, Simon menyebut untuk lini yang lainnya sudah bagus. Terutama pemain di lini belakang yang dianggapnya sudah kokoh menghalau laju serangan lawan.

"Kondisi tim bagus sekarang. Anak-anak kerja keras. Anak-anak bermain bagus saat bertahan," ungkapnya.

Simon juga menyebutkan akan berusaha untuk meraih hasil maksimal dalam gelaran Piala Presiden ini. Namun demikian, ia mengaku targetnya bukan pada Piala Presiden melainkan pada Liga 1 yang akan bergulir usai turnamen pra-musim ini.

Ia juga merasa diuntungkan dengan regulasi baru yang mengharuskan setiap klub memiliki lima pemain berusia U-22 dengan tiga di antaranya sebagai starter. Ia menyebut banyak pemain muda Bhayangkara FC yang siap menempati posisi tersebut.

"Menguntungkan bagi Bhayangkara karena kami punya banyak sekali pemain muda yang bagus, yang potensial. Itu juga membantu bagi klub dan membantu perkembangan pemain lokal Indonesia," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com