Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia dan 2 Penjegal Filipina pada Semifinal Piala AFF

Kompas.com - 04/08/2016, 22:33 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Indonesia, Singapura, dan Thailand merupakan tim yang mengalahkan Filipina dalam tiga edisi terakhir Piala AFF. Fakta sejarah ini menjadi dasar kewaspadaan Manajer Filipina, Dan Stephen Palami.

Berdasarkan hasil undian, Filipina bakal bersaing dengan Indonesia, Singapura, dan Thailand. Kehadiran Singapura dan Thailand sebagai pengoleksi 4 gelar membuat grup ini disebut neraka.

Bagi Palami, Indonesia juga tidak bisa dipandang sebelah mata bila menilik sejarah. Pada semifinal edisi 2010, Indonesia menang dengan agregat 2-0 berkat dua gol Cristian Gonzales.

"Wow! Azkals (julukan Filipina) bergabung dengan negara-negara yang pernah menyingkirkan kami pada semifinal pada tiga edisi Piala AFF," tulis Palami di akun Twitter miliknya, Selasa (2/8/2016).

Serupa Indonesia, Thailand dan Singapura memang memberikan memori buruk kepada Filipina pada dua edisi terakhir.

Singapura menang agregat 1-0 atas Filipina pada semifinal 2012. Adapun Thailand mencatat kemenangan 3-0 atas Filipina pada babak serupa dua tahun berselang.

Diakui Palami, Thailand menjadi tim paling kuat menilik performa beberapa waktu terakhir. Terlebih lagi, tim asuhan Kiatisuk Senamuang berstatus sebagai juara bertahan.

"Thailand tentu saja menjadi unggulan teratas, tetapi tim lain di grup bisa saja mengejutkan. Dengan hasil imbang melawan Jepang, Singapura menjadi tim yang sulit dikalahkan," kata dia seperti dilansir Inquirer.

Persaingan di grup ini bakal dimulai pada 19 November 2016. Thailand melawan Indonesia, sedangkan Filipina bersua Singapura.

Kompas TV Timnas Indonesia Masuk Grup Neraka AFF 2016
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com