Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mitra Kukar Ditinggal Pelatih

Kompas.com - 01/08/2016, 19:01 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber JUARA


TENGGARONG, KOMPAS.com – Kerasnya persaingan TSC 2016 kembali membuat salah satu pelatih kontestannya mundur. Subangkit memilih mundur dari kursi panas kepelatihan Mitra Kukar pada awal pekan ini.

Melalui akun Instagram @Subangkit56, Subangkit menyatakan pengunduran dirinya dari kursi pelatih Mitra Kukar. Pelatih berusia 56 tahun ini juga mengunggah foto plus kalimat perpisahan.

”Terima kasih seluruh manajemen dan supporter Mitra Kukar atas dukungannya selama ini. Terima kasih para pemain atas perjuangan, kerja keras dan kebersamaannya selama ini,” ketik Subangkit.

”Mohon maaf belum bisa memberikan hasil yang terbaik untuk Mitra Kukar. Semoga Mitra Kukar bisa mendapatkan hasil yang terbaik di setiap pertandingan berikutnya.  Salam Naga Mekes,” tuturnya.

Pesan dalam empat kalimat itu diketik jadi caption dua foto unggahan Subangkit pada Senin (1/8/2016) siang. Kata-kata dari eks pelatih Sriwijaya FC ini jelas kalau dia telah mundur dan pamitan ke semua pihak.

Mitra Kukar sedang menurun penampilannya pada TSC 2016. Kenyataan itu tampaknya membuat Subangkit memilih bertanggung jawab dengan memilih mundur.

Klub berjulukan Naga Mekes ini berada di posisi ke-10 klasemen sementara TSC 2016. Sembilan laga terakhir Bayu Pradana dkk, mereka gagal menang dalam tujuh laga terakhir.

Dari tujuh laga itu, Mitra Kukar kalah tiga kali dan sisanya imbang. Keadaan ini beda dengan awal TSC 2016, klub asal Kalimantan Timur ini enam laga tak terkalahkan. (Estu Santoso)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com