Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Allegri Sulit Mencari Tim yang Lebih Besar dari Juventus"

Kompas.com - 16/02/2016, 10:31 WIB
Anju Christian

Penulis

TURIN, KOMPAS.com - Direktur Umum Juventus Giuseppe Marotta meyakini, Massimiliano Allegri tidak akan pindah ke Chelsea pada musim panas 2016. Dikatakan Marotta, Allegri akan kesulitan mencari tim yang pamornya menyaingi I Bianconeri.

Juventus menjuarai Serie A empat musim terakhir dan tengah memuncaki klasemen sementara. Adapun Chelsea tertahan di posisi ke-12 tabel Premier League.

Dengan prestasi tersebut, Juventus diyakini mampu mempertahankan materi yang ada, termasuk sang pelatih.

"Juventus adalah titik kedatangan dan salah satu tim terbaik dunia. Tak mudah mencari tim lebih besar dari Juventus, kecuali kami memasuki akhir dari sebuah siklus," kata Marotta.

"Saya yakin, kami akan bersama Allegri untuk beberapa tahun ke depan," tutur dia.

Lebih dari itu, Marotta tak menutup peluang kembalinya Antonio Conte ke Turin. Apalagi, Conte merupakan sosok yang berjasa membangun kejayaan Juventus.

Kini, Conte berstatus sebagai pelatih tim nasional Italia. Namun, diprediksi media-media Italia, dia akan mundur dan pulang ke Juventus setelah Piala Eropa 2016.

"Ada ujar-ujar dalam sepak bola, 'Tidak pernah untuk mengatakan tidak pernah.' Namun, menurut kami, pelatih (Allegri) akan tetap di sini," ucap Marotta.

Kontrak antara Juventus dan Allegri masih berlangsung hingga 30 Juni 2017. Belum ada negosiasi untuk pembaruan hingga saat ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com