Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapan Batas Terakhir Transfer Piala Jenderal Sudirman?

Kompas.com - 12/11/2015, 22:44 WIB
Ferril Dennys

Penulis


BANDUNG, KOMPAS.com - Persib Bandung masih kesulitan mendatangkan pemain sebagai pengganti Vladimir Vujovic. Bek asal Montenegro tersebut memutuskan tak memperkuat Maung Bandung pada Piala Jenderal Sudirman.

Sebagai pengganti Vujovic, Persib berusaha mendatangkan Fabiano Beltrame atau OK John. Namun, usaha Persib tak membuahkan hasil.

Persib kesulitan menghubungi Fabiano, sementara OK John sudah terlanjur menandatangani kontrak dengan Persija Jakarta.

Yang menjadi pertanyaan adalah kapan batas akhir transfers di Piala Jenderal Sudirman?

Menurut CEO Mahaka Sports and Entertainment, Hasani Abdulgani, sesuai relugasi, tim masih memiliki kesempatan mengubah daftar pemain jelang technical meeting laga perdana masing-masing tim.

"Dari 29 pemain, masih terbuka untuk perubahan hingga technical meeting," kata Hasani kepada KOMPAS.com, Kamis (12/11/2015).

Setelah techincal meeting, lanjut Hasani, tak boleh ada perubahan skuad. "Jadi tidak boleh memasukkan nama baru," tutur Hasani.

Terkait pengganti Vujovic, pelatih Djadjang Nurdjaman mengaku akan bekerja keras mendatangkan bek anyar.

"Minimal besok harus kami dapatkan karena tidak ada waktu lagi. Apalagi dalam perekrutan pemain asing ini butuh waktu yang cukup panjang terutama dalam mengurus administrasi kepindahan. Tidak seperti pemain lokal," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com