Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

De Gea Tolak Teken Kontrak Baru?

Kompas.com - 18/11/2014, 00:54 WIB
Ferril Dennys

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Kiper Manchester United, David De Gea, diberitakan menolak tawaran kontrak baru dari Setan Merah. Kabar ini memunculkan rumor De Gea bakal hijrah ke Real Madrid pada musim panas 2015.

MU merekrut De Gea dari Atletico Madrid pada 2011. Sejak berlabuh di Old Trafford, kiper asal Spanyol tersebut mampu tampil impresif di bawah mistar gawang MU.

MU pun merasa De Gea layak dipertahankan setelah kontraknya berakhir pada 30 Juni 2016.

Namun, menurut pemberitaan di Inggris dan Spanyol, De Gea menolak tawaran MU tersebut. Jorge Mendes yang merupakan agen De Gea, disebut-sebut telah memberitahu Presiden Madrid, Florentino Perez, bahwa kliennya takkan memperpanjang kontraknya di MU.

Hal ini membuat Madrid mendapatkan angin segar karena mereka tertarik merekrut De Gea sebagai pengganti Iker Casillas. Kiper berusia 33 tahun tersebut sempat "dibuang" Jose Mourinho saat membesut Madrid beberapa musim lalu.

Musim lalu, Casillas menjadi cadangan untuk kompetisi Primera Division karena kalah bersaing dengan Diego Lopez. Namun, Casillas kembali menjadi pilihan pertama pada musim ini karena Lopez hijrah ke AC Milan.

Madrid kemudian ingin mencari kiper baru yang masih muda sehingga De Gea dipandang sebagai solusinya.

El Real diprediksi takkan mudah merekrut De Gea karena ia dibesarkan Atletico Madrid yang merupakan rival sekota Madrid. Ia telah membuat 84 penampilan saat membela Atletico pada 2009-2011.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com