Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Madrid Dapat Hukuman UEFA

Kompas.com - 31/05/2014, 02:39 WIB
KOMPAS.com — Badan tertinggi sepak bola Eropa, UEFA, memerintahkan Real Madrid untuk menutup sebagian dari Santiago Bernabeu ketika melakoni pertandingan Liga Champions musim mendatang. Ini merupakan bagian dari hukuman terhadap Los Blancos, menyusul perilaku rasialis yang dilakukan fans-nya.

Melalui situs resminya, UEFA memberikan konfirmasi bahwa bagian 120 dan 122 stadion akan ditutup ketika Madrid melakoni laga kandang berikutnya dalam ajang Liga Champions.

Madrid sudah mendapatkan hukuman atas insiden selama pertandingan semifinal Liga Champions melawan Bayern Muenchen pada bulan April lalu. Sebuah spanduk "no to racism" akan dibentangkan di atas kursi yang kosong.

Madrid menjadi juara Liga Champions musim 2013/2014. Penantian mereka selama 12 tahun untuk merengkuh gelar ke-10 kompetisi paling bergengsi antarklub Eropa ini berhasil diwujudkan setelah menang 4-1 atas rival sekota, Atletico Madrid.

Sebelum menjejakkan kakinya di final, El Real memperlihatkan performa yang sangat mengagumkan ketika menyingkirkan Bayern, yang merupakan juara bertahan. Setelah menang 1-0 atas The Bavarian dalam laga leg pertama di Santiago Bernabeu, Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan kembali mempermalukan juara Bundesliga itu dengan skor 4-0 pada laga leg kedua di Allianz Arena.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com