Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Undian Danone Nations Cup Pertemukan 15 Tim

Kompas.com - 30/05/2013, 17:33 WIB
Lariza Oky Adisty

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kompetisi AQUA Danone Nations Cup (AQUA DNC) hari ini mulai memasuki babak pengundian grup bagi ke-15 tim finalis yang berasal dari 15 wilayah yang berbeda. Para finalis jni akan bertanding di babak final Nasional AQUA DNC di Stadion Gelanggang Mahasiswa Soemantri Brodjonegoro tanggal 1-2 Juni mendatang.

Pemenangnya akan mewakili Indonesia dalam final dunia DNC 2013 di Stadion Wembley, London, Inggris di bawah arahan pelatih Timo Scheunemann. Dalam acara pengundian ini, Timo sempat berpesan pada para kontestan untuk menikmati jalannya kompetisi yang diadakan akhir pekan mendatang.

"Ini tahapan dalam mengejar mimpi kalian, dan tingkatannya akan selalu lebih sulit. Jadi kalian nikmati kompetisi ini, kalau menang pun jangan besar kepala," pesan pria yang akrab disapa Coach Timo ini, di Ballroom Ritz Carlton Pacific Place, Kamis (30/5/2013).

Mengenai strategi yang akan diterapkannya di Wembley nanti, Timo memang belum bersedia bicara banyak. Namun pengalaman dari turnamen sebelumnya dipastikan menjadi bahan pelajaran.

"Belajar dari tahun lalu, saya akan ubah secara taktis untuk lebih all-out menyerang," tukasnya.

Tahapan kompetisi AQUA DNC ini sudah dimulai sejak bulan Februari-April 2013, melibatkan 5.766 tim sekolah sepak bola atau lebih tepatnya 63.426 pemain dari 22 provinsi. Menurut Parmaningsih Hadinegoro selaku Vice President Corporate Secretary Danone AQUA, angka ini mengalami kenaikan sebesar hampir 24,7 persen dibanding tahun sebelumnya.

"Kenaikan ini tentunya menggembirakan, mengingat Aqua merupakan satu-satunya merek yang konsisten mengadakan kompetisi sepak bola," jelasnya.

Berikut ini daftar undian grup final nasional Aqua DNC:

Grup A: SSB Guntur (Bali), SSB Salfas Soccer (Banten), SSB Pemuda Tenggarong (Kaltim), SSB Batu Agung Balangan (Kalsel).

Grup B: SSB Swasko Bandung (Jakarta Barat), SSB Gama Gatotkoco (DI Yogyakarta), SSB Mimika United (Papua), SSB Kota Biru (Sumatra Barat).

Grup C: SSB Asiop Apac Inti (DKI Jakarta), SSB Putra Tugu Muda (Jawa Tengah), SSB Ken Arok (Jawa Timur), SSB Bakrie Asahan (Sumatra Utara).

Grup D: SSB Tunas Baru (Aceh), SDN 113 Pana Kab. Enrekang (Sulawesi Selatan), SSB Tumpaan Utama (Sulawesi Utara).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com