Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inter Coba Tembus Tembok Turin

Kompas.com - 16/09/2012, 10:53 WIB

TURIN, KOMPAS.com - Inter Milan mencoba bangkit di Turin. Bukan ke markas Juventus, melainkan ke Stadion Olimpico, kandang milik Torino, Minggu (16/9/2012) yang bakal disiarkan TVRI pada Senin (17/9/2012) dini hari, pukul 01.45 WIB.

Kekalahan dari AS Roma dua pekan lalu coba dihapus pasukan Andrea Stramaccioni. Sempat ada jeda laga internasional, sangat disyukuri Stramaccioni untuk me-restart penampilan anak-anak buahnya.

"Saya yakin pertandingan internasional penting untuk mengembalikan kondisi fisik beberapa pemain yang tak bermain," tandas Stramaccioni kepada Football Italia.

Tetapi, Inter justru harus mewaspadai kekuatan Torino yang baru promosi ke kasta tertinggi kompetisi Italia. Dua pertandingan awal, "Il Toro" meraih empat poin dengan catatan belum kebobolan.

Kehebatan barisan pertahanan ini tak lepas dari penampilan duet bek tengah, Kamil Glik dan Angelo Ogbonna. Sulit mengharapkan striker Diego Milito untuk menang duel udara melawan Ogbonna atau Glik. Jika mau sukses menaklukkan kiper Jean-Francois Gillet, Inter harus memanfaatkan kecepatan Antonio Cassano atau Wesley Sneijder.

Perkiraan Susunan Pemain
Torino (4-4-2):
Gillet; Darmian, Glik, Ogbonna, Masiello; Cerci, Brighi, Gazzi, Stevanovic; Sgrigna, Bianchi
Pelatih: Ventura
Inter (4-3-2-1): Handanovic; Zanetti, Silvestre, Ranocchia, Nagatomo; Guarin, Gargano, Cambiasso; Sneijder, Cassano; Milito
Pelatih: Stramaccioni

Kemungkinan Absen
Torino: Suciu (cedera)
Inter: Mudingayi, Mariga, Obi, Chivu, Stankovic (cedera)

Lima Duel Terakhir
1/2/2009 - Inter 1-1 Torino (Liga)
21/9/2008 - Torino 1-3 Inter (Liga)
20/4/2008 - Torino 0-1 Inter (Liga)
9/12/2007 - Inter 4-0 Torino (Liga)
27/5/2007 - Inter 3-0 Torino (Liga)

Performa Lima Laga Terakhir
Torino: M-S-M-M-S
Inter: K-S-M-M-K

Prediksi
Bwin: 3,20 - 3,40 - 2,15
William Hill: 3,30 - 3,10 - 2,30
Kompas Bola: 48 - 52

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com