Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kulit Hitam Pertama di Sepak Bola Pro

Kompas.com - 01/04/2012, 00:22 WIB

INGGRIS merupakan pelopor sepak bola profesional. Namun, sepak bola profesional dulu lebih identik dengan pemain kulit putih. Bahkan, tak ada satu pun pemain kulit hitam.

Baru pada 1889 muncullah pemain kulit hitam pertama yang bermain di sepak bola profesional di Inggris, juga pertama di dunia. Dia adalah Arthur Wharton, seorang olahragawan dari Ghana.

Ia lahir di Accra, Gold Coast (sekarang Ghana) pada 1865. Pada 1882, dia datang ke Inggris untuk belajar.

Memiliki bakat sebagai pelari, namanya segera terkenal. Apalagi, dia membuat rekor dunia pertama dalam lari 100 meter dengan catatan 10 detik. Dia kembali mempertahankan rekornya pada 1887.

Selain aktif dalam olahraga atletik, Wharton juga gemar bermain kriket, bersepeda, dan sepak bola. Mulanya, dia bermain di sepak bola amatir dengan membela Darlington sebagai seorang penjaga gawang.

Pada musim 1886-87, dia pindah ke Preston North End. Dia sukses membawa klub yang dulu masih amatir itu ke semifinal Piala FA.

Menjelang 1889, dia memutuskan untuk terjun di sepak bola profesional dengan memperkuat Rotherdam Town, kemudian pindah ke Sheffield United, Stalybridge Celtic, dan Ashton North End.

Dia memutuskan untuk gantung sepatu pada 1902, setelah membela Stockport County. Pertandingan terakhirnya melawan Newton Heath pada Februari 1902. Wharton meninggal dunia pada 1930.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Liga Inggris
Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Liga Indonesia
Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com