Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indra Sjafri Pulangkan 12 Pemain

Kompas.com - 25/03/2017, 17:10 WIB
Ferril Dennys

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih tim nasional Indonesia U-18, Indra Sjafri, memulangkan 12 pemain setelah menjalani pemusatan latihan selama sepekan di Lapangan Atang Sutresna, Cijantung, Jakarta Timur.

Sebagai gantinya, Indra juga memanggil 12 pemain baru untuk bergabung di TC Timnas U-18.

"Sebanyak 12 pemain kami pulangkan usai latihan Sabtu pagi ini dan akan datang juga 12 pemain baru," kata Indra dalam rilis yang dikirimkan PSSI kepada Kompas.com, Sabtu (25/3/2017).

Bila diantara 12 pemain baru nanti kualitasnya di bawah 12 pemain yang dipulangkan, maka di antara 12 pemain yang dipulangkan, lanjut Indra bisa saja dipanggil kembali mengikuti pemain.

"Jadi total pemain yang mengikuti pemusatan latihan masih 35 pemain. Nanti di tanggal 6 April hinggal 10 April akan bergabung pemain Indonesia yang bermain di luar negeri untuk diseleksi," tuturnya.

Timnas U-18 akan kembali berlatih di Lapangan Atang Sutresna, Cijantung, pada Senin (27/3/2017) sore.

Seperti diketahui, pemusatan latihan ini sebagai persiapan menghadapi Piala AFF U-18 di Myanmar pada September 2017.

Di Piala AFF U-18 mendatang, Garuda Muda tergabung di Grup B bersama Vietnam, Brunei Darussalam, Filipina, Selandia Baru dan tuan rumah Myanmar.

Berikut 12 Pemain yang dipulangkan

1. Chairil Zul Azhar, Kiper, Aceh
2. Reza Fahlevi, Belakang, Aceh
3. Syarifudin Hidayatulloh, Tengah, Riau
4. Riansyah Rahmadani, Belakang, Sumatera Selatan
5. Muhammad Rafly Nursalim, Depan, DKI Jakarta
6. Eka Febri Yogi, Belakang, Jawa Timur
7. Feby Eka Putra, Tengah, Jawa Timur
8. Endong Tirtayasa, Depan, Nusa Tenggara Timur
9. Yoga Arta Wardana, Tengah, Bali
10. Harlan Suardi, Kiper, Sulawesi Selatan
11. Syarifuddin A Yusuf, Belakang, Sulawesi Barat
12. Muhammad Zidane Pattiha, Tengah, Maluku

Berikut 12 Pemain yang dipanggil:

1. Januarius, Kiper, DKI Jakarta
2. Reza Febrian, Kiper, DKI Jakarta
3. Jumara Arsyad, Belakang, Sumatera Barat
4. Rachmat Irianto, Belakang, Jawa Timur
5. Mario Jardel, Belakang, Jawa Barat
6. Rama Niko, Tengah, Riau
7. Ferdian Yusri, Tengah, Sumatera Barat
8. Adha Nur Rochim, Tengah, Jawa Tengah
9. Gulam Fathurohman, Belakang, Riau
10. Jefri Bisae, Depan, Papua
11. Bayu Sanjaya, Tengah, Sumatera Utara
12. Diva Firdaus, Depan, Sumatera Barat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Indonesia
Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Liga Italia
Buta soal Indonesia, Kini Rivera Ukir Nama Jadi Legenda Madura United

Buta soal Indonesia, Kini Rivera Ukir Nama Jadi Legenda Madura United

Liga Indonesia
Pesan Ronaldo Usai Kroos Pensiun: Terima Kasih, Terbaik untuk Anda...

Pesan Ronaldo Usai Kroos Pensiun: Terima Kasih, Terbaik untuk Anda...

Liga Spanyol
Satoru Ingin Naturalisasi Pemain di Timnas Putri, Claudia Siap Belajar

Satoru Ingin Naturalisasi Pemain di Timnas Putri, Claudia Siap Belajar

Timnas Indonesia
Harga Tiket Persib Vs Madura United di Final Championship Series Liga 1

Harga Tiket Persib Vs Madura United di Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Gregoria Fokus Jaga Fisik dan Mental Jelang Olimpiade Paris 2024

Gregoria Fokus Jaga Fisik dan Mental Jelang Olimpiade Paris 2024

Badminton
Irak Jalani Persiapan Singkat, Kans Timnas Indonesia Ambil Peluang

Irak Jalani Persiapan Singkat, Kans Timnas Indonesia Ambil Peluang

Timnas Indonesia
Tekad Apriyani/Fadia Naik Podium Sebelum Olimpiade Paris 2024

Tekad Apriyani/Fadia Naik Podium Sebelum Olimpiade Paris 2024

Badminton
Tanggapan Filipina Satu Grup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Tanggapan Filipina Satu Grup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Liga Indonesia
Final Championship Series Liga 1, Pesan Passos Soal Mentalitas Kiper Persib

Final Championship Series Liga 1, Pesan Passos Soal Mentalitas Kiper Persib

Liga Indonesia
Ketika Media Vietnam Sorot STY Tertawa Usai Drawing Piala AFF 2024

Ketika Media Vietnam Sorot STY Tertawa Usai Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Final Liga Europa, Bayer Leverkusen Serba Bisa, Atalanta Pilih Berani

Final Liga Europa, Bayer Leverkusen Serba Bisa, Atalanta Pilih Berani

Liga Lain
Respons Pelatih Persib Lakoni Final Leg Satu di Kandang, Keuntungan atau Kerugian?

Respons Pelatih Persib Lakoni Final Leg Satu di Kandang, Keuntungan atau Kerugian?

Liga Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Atalanta Vs Bayer Leverkusen

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Atalanta Vs Bayer Leverkusen

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com