Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Andik Absen pada Final Kedua di Thailand

Kompas.com - 14/12/2016, 23:02 WIB
Ferril Dennys

Penulis

BOGOR, KOMPAS.com – Kabar kurang bagus menyertai timnas Indonesia seusai menang atas Thailand pada final pertama Piala AFF 2016 di Stadion Pakansari, Bogor. Pelatih Alfred Riedl mengatakan, Andik Vermansah bakal absen pada final kedua.

Pertemuan pertama Indonesia kontra Thailand berakhir dengan skor 2-1 untuk skuad Garuda, Rabu (14/12/2016) malam. Selanjutnya, pasukan Merah Putih akan menjalani partai away final kedua, Sabtu (17/12/2016).

Namun, kekuatan Indonesia kemungkinan besar tak komplet pada pertandingan yang bakal berlangsung di Stadion Rajamangala, Bangkok itu.

”Dia (Andik Vermansah) tak akan bisa bermain pada leg kedua. Menurut saya, dia akan menjalani pemeriksaan MRI (Magnetic Resonance Imaging) di rumah sakit,” kata Alfred Riedl.

”Dia mengalami masalah cedera pada otot, jadi tak bisa pulih cepat.”

Andik pada pertandingan ini hanya tampil selama 19 menit. Memasuki menit ke-17, pemain Selangor FA itu terbaring di lapangan sambil memegangi pahanya.

Pelatih Alfred Riedl akhirnya menggantinya dengan Zulham Zamrun pada menit ke-19. Sebelum terbaring ini, beberapa menit sebelumnya Andik terjatuh saat duel dengan salah satu pemain Thailand.

Saat itu, Andik mulai terlihat mulai kesakitan, walau setelah ditolong tim medis kembali bisa main.

Tanpa Andik di final kedua, skuat Garuda tentu akan kekurangan pengisi posisi penyeimbang di sisi kanan. Meski baru mencetak satu gol selama Piala AFF 2016 bergulir, peran pemain ini sangat kentara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com