Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Totti Akhirnya Merasa Cemas untuk Eksekusi Penalti

Kompas.com - 12/09/2016, 07:35 WIB
Ferril Dennys

Penulis

ROMA, KOMPAS.com - Kapten AS Roma, Francesco Totti, mengaku bahwa untuk kali pertama dalam karier, dia sempat khawatir apabila gagal mengeksekusi penalti.

Totti merasakan kecemasan ini jelang tampil sebagai algojo penalti pada masa injury time dalam pertandingan lanjutan Serie A di Stadion Olimpico, Minggu (11/10/2016).

Namun, pemain asal Italia tersebut akhirnya berhasil menunaikan tugasnya menyarangkan bola ke gawang Sampdoria yang dikawal Emiliano Viviano. Berkat gol Totti ini, Roma meraih kemenangan atas Sampdoria dengan skor 3-2.

"Sebuah pertandingan yang dimenangkan oleh 11 pemain. Saya barusaha untuk memberikan kontribusi saya saat saya bermain," kata Totti kepada SKY Sport.

"Untuk pertama kali saya sedikit takut bahwa saya akan gagal. Penalti tersebut sangat penting untuk laga ini dengan assist dan sebuah gol kemenangan. Selain itu, saya mendapatkan dukungan dari Curva Sud sehingga saya tidak melawatkan kesempatan itu," sambung Totti yang baru tampil sejak menit ke-46.

Dalam kesempatan itu, Totti juga memberikan sinyal belum mau pensiun meskipun akan menginjak usia 40 tahun pada 27 September 2016.

"Lapangan yang akan menentikan. Seandainya saya dalam kondisi ini dan memiliki mentalitas yang tepat, kenapa harus berhenti?" tegas Totti.

Hasil ini mengangkat Roma ke posisi kedua dengan koleksi tujuh poin dari tiga pertandingan. Ada selisih dua angka antara Roma dengan Juventus selaku pemuncak tabel.
 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Liga Champions
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Timnas Indonesia
Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Liga Lain
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia
IBL 2024: Wahyu Widayat Jati 'Cacing' Latih Amartha Hangtuah Jakarta

IBL 2024: Wahyu Widayat Jati "Cacing" Latih Amartha Hangtuah Jakarta

Sports
Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Sports
Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan 'Keajaiban' Carvajal

Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan "Keajaiban" Carvajal

Liga Champions
Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Timnas Indonesia
Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

Sports
Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

Liga Champions
Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

Sports
Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com