Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pele: Banyak yang Lebih Kuat, Ronaldo!

Kompas.com - 10/06/2016, 16:51 WIB
Ferril Dennys

Penulis

PARIS, KOMPAS.com — Legenda sepak bola Brasil, Pele, menilai Cristiano Ronaldo tak akan mungkin meraih gelar Piala Eropa 2016 bersama Portugal. Pele berpendapat bahwa banyak tim yang lebih kuat dibandingkan Portugal.

Baca Juga:

Tidak Ada Nobar Piala Eropa 2016

Spanyol Dipastikan Tanpa Suporternya yang Paling Setia

Cantiknya Menara Eiffel selama Piala Eropa 2016

Ronaldo sudah merasakan sejumlah gelar bergengsi di level klub bersama Real Madrid. Teranyar, Ronaldo mampu membawa El Real meraih gelar Liga Champions. Namun, di level tim nasional, Ronaldo belum mampu mencicipi satu pun gelar bersama Portugal.

"Beberapa waktu lalu, Cristiano mengambil tendangan penalti terakhir untuk memastikan gelar Liga Champions untuk Madrid. Namun, ada banyak tim nasional yang lebih kuat dibandingkan Portugal di Piala Eropa. Saya senang melihat dia bisa membawa Portugal ke semifinal 2012," kata Pele.

"Jerman tampaknya menjadi taruhan baik bersama tim lain, seperti Spanyol, Perancis, Italia, dan Inggris. Sangat disayangkan Belanda tidak lolos. Itu menandakan betapa kompetitifnya fase kualifikasi. Amati juga Belgia dan Portugal," lanjutnya.

Portugal berada di Grup F bersama Islandia, Hongaria, dan Austria. Tim besutan Fernando Santos tersebut akan melakoni laga perdana melawan Islandia pada 14 Juni.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com