Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Yordania 1-0, Gol Penalti Marselino Membuka Skor!

Kompas.com - 21/04/2024, 22:54 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Timnas U23 Indonesia mendapatkan penalti setelah Rafael Struick dijatuhkan bek Amer Rasem Jamoub di kotak terlarang pada menit ke-21.

Marselino Ferdinan maju sebagai eksekutor dan ia menuntaskan peluang dengan baik, menendang ke arah kanan kiper sementara sang penjaga gawang lompat ke kirinya.

Ini adalah gol kelimanya dari 13 penampilan bersama Timnas U23.

Garuda Muda pun memimpin 1-0 atas Yordania.

Pertandingan Yordania vs Indonesia digelar di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Minggu (21/4/2024) pukul 22.30 WIB. 

Timnas U23 Indonesia hanya membutuhkan minimal hasil imbang melawan Yordania untuk mengamankan tiket perempat final Piala Asia U23 2024

Indonesia saat ini menduduki peringkat kedua Grup A dengan tiga poin di bawah Qatar yang mengoleksi 6 poin. 

Garuda Muda mengungguli Yordania dan Australia yang berurutan ada di posisi 3-4 dengan mengumpulkan satu poin.

Susunan pemain Indonesia vs Yordania

Indonesia: Ernando Ari Sutaryadi, Muhammad Fajar Fathur, Muhammad Ferrari, Justin Hubner, Rizky Ridho, Pratama Arhan, Nathan Tjoe-A-On, Ivar Jenner, Marselino Ferdinan, Rafael Struick, Witan Sulaeman. 

Yordania: Ahmad Juaidi, Daniel Ahmed Afaneh, Arafat Haj Ibrahim, Amer Rasem Jamous, Faisal Adel Abushanab, Mohannad Abu Taha, Aref Haitham, Sief Addeen Darwish, Aon Abbaas Almaharmeh,  Bashar Aldiabat, Baker Kamal Kalbouneh. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Man United-Nice Tak Boleh Transfer Pemain karena Kepemilikan Ratcliffe...

Saat Man United-Nice Tak Boleh Transfer Pemain karena Kepemilikan Ratcliffe...

Liga Inggris
Euro 2024: Mbappe Luar Biasa, Pakai Topeng Bukan Alasan Tampil Buruk

Euro 2024: Mbappe Luar Biasa, Pakai Topeng Bukan Alasan Tampil Buruk

Internasional
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Spanyol Vs Italia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Spanyol Vs Italia di Euro 2024

Internasional
Kemenpora dan Kasatgas KPK Pimpin Pemantauan Venue PON 2024

Kemenpora dan Kasatgas KPK Pimpin Pemantauan Venue PON 2024

Sports
Buntut Penyusup Maskot Palsu di Pembukaan Euro 2024, UEFA Hukum 3 Orang

Buntut Penyusup Maskot Palsu di Pembukaan Euro 2024, UEFA Hukum 3 Orang

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Singapura di Piala AFF U16 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Singapura di Piala AFF U16 2024

Timnas Indonesia
Euro 2024: Ketika Lautan Fans Banjiri Schlossplatz, Jantung Stuttgart...

Euro 2024: Ketika Lautan Fans Banjiri Schlossplatz, Jantung Stuttgart...

Internasional
Euro 2024: Head to Head Timnas Spanyol Vs Italia, Duel Dua Tim Kuat

Euro 2024: Head to Head Timnas Spanyol Vs Italia, Duel Dua Tim Kuat

Internasional
Spanyol Vs Italia: Tak Mau Imbang, La Roja Habis-habisan Ingin Menang

Spanyol Vs Italia: Tak Mau Imbang, La Roja Habis-habisan Ingin Menang

Internasional
Spanyol Vs Italia: Usai Ukir Sejarah, Lamine Yamal Tak Lupa Kerjakan PR

Spanyol Vs Italia: Usai Ukir Sejarah, Lamine Yamal Tak Lupa Kerjakan PR

Internasional
Saat Maskot Palsu Menyusup pada Pembukaan Euro 2024 di Muenchen...

Saat Maskot Palsu Menyusup pada Pembukaan Euro 2024 di Muenchen...

Internasional
Tanggapan Mills soal Hak Paten atau Milik Logo Garuda Jersey Timnas Indonesia

Tanggapan Mills soal Hak Paten atau Milik Logo Garuda Jersey Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Papua Athletics Center Raih Perak dan Perunggu di Thailand Open

Atlet Papua Athletics Center Raih Perak dan Perunggu di Thailand Open

Sports
Rahasia Messi, dari Kekalahan Menyakitkan hingga Air Terjun Usai Pensiun

Rahasia Messi, dari Kekalahan Menyakitkan hingga Air Terjun Usai Pensiun

Internasional
Bursa Transfer Liga 1, Bali United Segera Umumkan Pemain Anyar

Bursa Transfer Liga 1, Bali United Segera Umumkan Pemain Anyar

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com