Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/10/2023, 11:00 WIB
Sem Bagaskara

Penulis

KOMPAS.com - Jelang el clasico, Barcelona sukses memangkas jarak dengan Real Madrid menjadi hanya 1 poin. Marc Guiu menggambarkan nyali besar darah muda La Masia.

Marc Guiu, jebolan akademi masyhur Barcelona La Masia menjadi perbincangan hangat pada pekan ke-10 Liga Spanyol 2023-2024.

Pemuda 17 tahun tersebut menjadi penentu hasil laga Barcelona vs Bilbao di Estadi Olimpic Lluis Companys, Senin (23/10/2023) dini hari WIB.

Gol semata wayang Marc Guiu pada menit ke-80 mengantar Barcelona menang 1-0. Ketika mencetak gol, pemain kelahiran 4 Januari 2006 itu baru 23 detik di atas lapangan.

Baca juga: Barcelona dan Sengatan 23 Detik Marc Guiu, Mantap Menuju El Clasico

Menurut Opta, Marc Guiu juga menjadi pemain termuda Barcelona di abad 21 yang mampu bikin gol pada laga debut.

Ketika masuk papan skor laga Barcelona vs Bilbao, Guiu berusia  17 tahun plus 291 hari. 

"Kami melewatkan tiga atau empat peluang dan pada akhirnya, bocah dari akademi, Marc, membuat perbedaan," ujar pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, dikutip dari Diario Sport.

"Dia punya gol, gairah, saya menyukainya. Saya tak masalah memainkan jebolan La Masia. Dalam situasi ini, kami harus melakukannya.

Xavi musim ini memang membuka pintu lebar-lebar buat para cantera alias pemain binaan akademi Barcelona, La Masia.

Baca juga: Hasil Barcelona Vs Bilbao 1-0: Sentuhan Emas Marc Guiu

Dalam laga kontra Bilbao, Xavi bahkan memainkan banyak produk asli akademi. Gavi (19 tahun), Fermin Lopez (20), dan Alejandro Balde (20) ditampilkan sebagai starter. 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

Liga Italia
Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Liga Lain
Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Liga Italia
Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Internasional
Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Liga Italia
Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Liga Indonesia
Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Liga Inggris
Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Liga Indonesia
Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Internasional
Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Sports
Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika 'Goyang' Manahan, Penonton Bersorak

Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika "Goyang" Manahan, Penonton Bersorak

Sports
Argentina Vs Mali: Dibuka 'Garuda di Dadaku' dan Kibaran Merah Putih

Argentina Vs Mali: Dibuka "Garuda di Dadaku" dan Kibaran Merah Putih

Sports
Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com