Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib di Tangan Luis Milla: Empat Laga Tanpa Kemenangan di Liga

Kompas.com - 11/07/2023, 13:30 WIB
Adil Nursalam,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persib Bandung belum memetik kemenangan dalam dua pekan pertandingan awal Liga 1 2023-2024

Tren tanpa kemenangan Persib di bawah arahan Luis Milla berlanjut sejak penutupan liga musim lalu.

Musim sebelumnya Luis Milla menutup musim kompetisi 2022-2023 dengan dua kekalahan beruntun oleh Persita Tangerang (0-4) dan Persikabo 1973 (1-4). 

Lalu mengawali musim 2023-2024 ini, Persib ditahan imbang Madura United 1-1 dan Arema FC 3-3.

Baca juga: Hasil Arema FC Vs Persib, Luis Milla Akui Kesalahannya

Kemenangan terakhir Persib bersama Luis Milla diraih pada 4 April 2023 ketika berhasil mengalahkan Persis Solo 3-1 di Stadion Pakansari, Cibinong Kabupaten Bogor.

Lima pertandingan terakhir Persib di Liga 1. :

2022-2023

4/4/2023 : Persib 3-1 Persis Solo. 

9/4/2023 : Persita 4-0 Persib. 

15/4/2023 : Persib 1-4 Persikabo 1973. 

2023-2024

2/7/2023 : Persib 1-1 Madura United. 

7/7/2023 : Arema FC 3-3 Persib. 

Baca juga: Persib Buka Peluang Ganti Tyronne del Pino yang Alami Cedera

Persib memang kerap kesulitan mengawali musim kompetisi dengan baik sejak musim lalu di Liga 1 2022-2024. 

Kala itu, Maung Bandung harus menunggu hingga laga pekan keempat untuk bisa menang melawan PSIS Semarang pasca Robert Rene Alberts mengundurkan diri dari kursi pelatih.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Madura United Vs Persib Bandung, Siap Ambil Risiko demi Gelar Juara

Madura United Vs Persib Bandung, Siap Ambil Risiko demi Gelar Juara

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Madura United Vs Persib

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Madura United Vs Persib

Liga Indonesia
DXI 2024 Resmi Dibuka, Ajang Promosi Wisata Indonesia Lewat Olahraga Ekstrem

DXI 2024 Resmi Dibuka, Ajang Promosi Wisata Indonesia Lewat Olahraga Ekstrem

Sports
Madam Pang Ingin Mengikuti Jejak Erick Thohir untuk Perkuat Thailand

Madam Pang Ingin Mengikuti Jejak Erick Thohir untuk Perkuat Thailand

Sports
Gerard Pique Diinvestigasi karena Kasus Korupsi di Spanyol

Gerard Pique Diinvestigasi karena Kasus Korupsi di Spanyol

Liga Spanyol
Madura United Vs Persib, Madura United Tampil All Out 100 persen

Madura United Vs Persib, Madura United Tampil All Out 100 persen

Liga Indonesia
Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Internasional
Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Sports
Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Liga Indonesia
Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Internasional
Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com