Tak sampai di situ, pemain berjulukan La Pulga juga tak bakal menerima gajinya selama periode tersebut.
Terkini, Goal International melaporkan bahwa Messi tidak bakal menerima kontrak baru dari PSG imbas dari perjalanannya ke Arab Saudi.
PSG sejatinya mempunyai klausul untuk memperpanjang kontrak Lionel Messi selama satu tahun.
Baca juga: Presiden LaLiga: Messi ke Barcelona Rumit, PSG Keran Minyak dan Uang
Adapun kontrak Lionel Messi bersama PSG bakal berakhir pada akhir musim ini hingga 30 Juni 2023.
Situasi Messi di PSG membuat eks pemain Barcelona itu dapat pergi dengan status tanpa biaya pada bursa transfer musim panas mendatang.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.