Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 36 Pemain Timnas U22 Indonesia untuk Persiapan SEA Games 2023

Kompas.com - 01/04/2023, 03:00 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Pelatih timnas U22 Indonesia, Indra Sjafri, sudah memanggil 36 pemain untuk pemusatan latihan (TC) persiapan SEA Games 2023.

Pemusatan latihan timnas U22 Indonesia untuk persiapan SEA Games 2023 bakal mulai berlangsung pada Sabtu (1/4/2023).

“Insya Allah kami akan memulai pemusatan latihan timnas U22 Indonesia besok di Jakarta,” kata Indra Sjafri, dikutip dari laman resmi PSSI.

“Kami sudah memanggil pemain-pemain yang bermain reguler di Liga 1. Selain itu, PSSI telah menyiapkan uji coba internasional dan lokal jelang berangkat ke SEA Games 2023 mendatang,” tutur dia.

Baca juga: Timnas U22 Indonesia Berencana Lawan Tim Piala Dunia U20 Jelang SEA Games 2023

Indra Sjafri sejatinya sudah melakukan pemusatan latihan sekaligus seleksi dua gelombang untuk 51 pemain yang mentas di Liga 1, Liga 2, dan Liga 3.

“Meski begitu, masih ada promosi dan degradasi untuk komposisi 36 pemain ini,” ucap Indra Sjafri.

“Namun, tetap berdasarkan dari daftar 50 pemain yang sudah kami daftarkan ke NOC Indonesia,” ujar dia menjelaskan.

Adapun timnas U22 Indonesia ditargetkan untuk meraih emas dalam SEA Games 2023 yang secara resmi berlangsung di Kamboja pada 5-17 Mei 2023.

Baca juga: RD Ikhlas Lepas jika Bagas Kaffa Gabung ke Timnas U22 Indonesia

Cabang olahraga sepak bola di SEA Games 2023 bakal dimulai lebih dulu pada 29 April 2023.

Daftar 36 pemain timnas U22 Indonesia untuk pemusatan latihan jelang SEA Games 2023:

  1. Seiya Da Costa - Arema FC
  2. Komang Tri Arta - Bali United
  3. Amiruddin Bagas Kaffa - Barito Putera
  4. David Maulana - Bhayangkara FC
  5. Titan Agung Bagus - Bhayangkara FC
  6. Komang Teguh Trisnanda - Borneo FC
  7. Muhammad Andy Harjito - Borneo FC
  8. Muhammad Fajar Fathurrahman - Borneo FC
  9. M. Taufany Muslihuddin - Borneo FC
  10. Ramai Melvin Rumakiek - Dewa United
  11. Theo Fillo Numberi - Dewa United
  12. Ernando Ari Sutaryadi - Persebaya Surabaya
  13. Muhammad Salman Alfarid - Persebaya Surabaya
  14. Rizky Ridho Ramadhani - Persebaya Surabaya
  15. Beckham Putra Nugraha - Persib Bandung
  16. Satrio Azhar Santoso - Persib Bandung
  17. Salmani - Persiba Balikpapan
  18. Muhammad Akbar Arjunsyah - Persija Jakarta
  19. Ilham Rio Fahmi - Persija Jakarta
  20. Witan Sulaeman - Persija Jakarta
  21. Braif Fatari - Persik Kediri
  22. Jeam Kelly Sroyer - Persik Kediri
  23. Rangga Widiansyah - Persik Kediri
  24. Mohammad Haykal Alhafiz - Persikab Bandung
  25. Irfan Jauhari - Persis Solo
  26. Mohammad Kanu Helmiawan - Persis Solo
  27. Rifky Dwi Septiawan - Persita Tangerang
  28. Muhamad Darmawan - Persita Tangerang
  29. Alfeandra Dewangga Santosa - PSIS Semarang
  30. Moh. Bahril Fajar Fahresa - PSIS Semarang
  31. Muhammad Adisatryo - PSIS Semarang
  32. Muhammad Ramadhan Sananta - PSM Makassar
  33. Tri Setiawan - Persipal Palu
  34. Ifan Nanda Pratama - PSS Sleman
  35. Ikhsan Nul Zikrak - RANS Nusantara FC
  36. Muhammad Fadilla Akbar - RANS Nusantara FC
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Liga Champions
Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Liga Champions
Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Liga Champions
Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Liga Champions
Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com