Adapun pertandingan yang mempertemukan Juventus vs Torino memang mengandung gengsi besar karena bertajuk Derby della Mole.
“Derbi selalu merupakan pertandingan penting,” kata Massimiliano Allegri, dikutip dari situs resmi Juventus.
“Kami harus terus naik posisi di klasemen dengan menambah perolehan poin kami,” tambah dia.
Namun, Massimiliano Allegri menyadari Juventus akan mendapatkan tekanan besar saat melawan Torino.
Baca juga: Nantes Vs Juventus, Tekad Bianconeri Lolos ke Babak Selanjutnya
Pasalnya, menurut Massimiliano Allegri, Torino merupakan salah satu tim hebat di bawah kepemimpinan Ivan Juric.
“Torino adalah tim yang dibentuk oleh Ivan Juric. Mereka memiliki sistem permanan spesifik,” ungkapnya.
“Mereka kerap kali menyerang. Mereka bakal memberikan tekanan,” tambah Allegri.
Laga Juventus vs Torino dapat disaksikan melalui link berikut >>>> LINK.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.