Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sorot 4 Pemain Asing Debutan Liga 1: Paulo Victor Gacor di Persebaya

Kompas.com - 27/01/2023, 23:00 WIB
Suci Rahayu,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Tercatat ia pernah membela Timnas Brasil U20 dan merupakan jebolan akademi klub elite, Palmeiras.

Baca juga: Hasil RANS Nusantara Vs Bali United: Drama 8 Gol dan Kartu Merah, Laga Tuntas 4-4

Sejak dibela Wellington Carvalho, pertahanan Bali United malah terlihat keropos. Sebab, dari tiga laga awal yang sudah dilalui pada putaran kedua ini, gawang Bali United kebobolan sembilan gol.

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, coba memberi pembelaan terhadap performa sang bek baru.

“Pasti pemain baru, dia belum pernah main di Indonesia, belum pernah main di luar negara, pasti dia butuh waktu untuk adaptasi. Tapi saya pikir dia cukup bagus dan cepat adaptasi,” kata pelatih yang biasa disapa Teco itu.

3. Bhayangkara FC berharap Matias Meier konsisten

Tak mau ketinggalan dengan tim lain, Bhayangkara FC mendatangkan Matias Meier pada bursa transfer paruh musim kali ini.

Matias Meier mengawali debutnya bersama Bhayangkara FC dengan hasil yang kurang memuaskan karena tim takluk dari Persebaya Surabaya pekan lalu.

Baca juga: Hasil Persebaya Vs Bhayangkara FC: Gol Akrobat Paulo Victor Antar Bajul Ijo Menang 2-1

Namun, Matias Meier menunjukkan progres permainan yang positif di lini tengah. Ia mewarnai laga debutnya dengan sumbangsih satu gol melalui eksekusi penalti ke gawang Persebaya.

Pelatih Bhayangkara FC, Widodo Cahyono Putro, berharap Matias Meier dapat menjadi playmaker andalan tim.

“Menurut saya cukup prospek untuk tim Bhayangkara (FC). Dia juga mau bekerja dan sudah cetak gol walaupun dari titik putih. Tapi itu suatu progres buat kami,” tuturnya.

4. Persik Kediri tunggu ketajaman Flavio Silva

Ekspektasi tinggi ada di pundak Flavio Silva saat diperkenalkan sebagai rekrutan anyar Persik Kediri.

Ia diharapkan mampu menjadi mesin gol bagi tim berjuluk Macan Putih yang tampak masih merindukan ketajaman andalan mereka musim lalu, Youssef Ezzejari, yang kini berkostum Bhayangkara FC.

Baca juga: Persik Kediri Tekuk Bhayangkara FC: Drama 5 Gol, 2 Penalti, 3 Poin untuk Macan Putih

Flavio Silva diharapkan tampil lebih baik dibandingkan Joanderson yang gagal mencetak satu gol pun bersama Persik sepanjang putaran pertama lalu.

Meski Flavio belum mencetak gol, pelatih Persik, Divaldo Alves, menilai ada aspek positif yang ditunjukkan sang striker anyar.

Soal gol, sang pelatih berpaspor Portugal menyebut itu tinggal menunggu waktu.

“Dia pergerakan passing ke depan, dia oke tinggal gol saja. Mudah-mudahan ke depan dia bisa cetak gol,” ucap Divaldo Alves.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com