“Semua pemain punya etos kerja yang bagus dan saya sangat senang dengan seluruh pemain,” ucapnya.
Baca juga: Alasan Luis Milla Boyong Rezaldi Hehanusa ke Persib
Milla kini menatap sisa pertandingan Liga 1 2022-3023 dengan penuh percaya diri.
Sebelum bertarung menghadapi PSIS Semarang pada Selasa (31/1/2023), Rezaldi akan diperkenalkan terlebih dahulu pada Sabtu (28/1/2024.
“Paling penting adalah untuk memboyong satu pemain pada posisi full back,” tutur Luis Milla.
“Dengan hadirnya Rezaldi saya sangat senang, dan saat ini tidak perlu pemain lainnya karena senang dengan pemain yang ada,” kata Milla menambahkan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.