Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Makin Tajam Usai Piala Dunia 2022, Gairah Rashford Telah Kembali

Kompas.com - 07/01/2023, 09:39 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

"Saya berhasil terus mendapatkan posisi terbaik dan mencetak gol. Jika terus menciptakan peluang, saya merasa akan terus mencetak gol," ucap pemain yang punya gelar MBE dari Kerajaan Inggris itu.

Baca juga: Performa Panas Man United Setelah Ronaldo Hengkang, Ten Hag Belum Puas

Melihat konsistensi Rashford seusai Piala Dunia 2022, Erik ten Hag selaku pelatih Man United mengaku tidak terkejut.

Sebab, Ten Hag menyebut Rashford selalu bekerja keras selama latihan.

"Rashford dalam kondisi terbaik sekarang. Jika tetap fokus dan terus bekerja keras saat latihan maupun ketika pertandingan, saya yakin dia bisa mempertahankan performa seperti ini," ujar Ten Hag dikutip dari BBC Sport.

Konsistensi Rashford seusai Piala Dunia 2022 menjadi berita baik bagi Man United yang sudah melepas Cristiano Ronaldo.

Setelah melepas Ronaldo, Man United hanya memiliki satu striker tengah senior dalam diri Anthony Martial.

Baca juga: Saran Ferdinand ke Maguire: Cari Tim Baru, Tinggalkan Man United

Man United sebenarnya sempat dikaitkan dengan beberapa nama penyerang pada bursa transfer Januari 2023.

Joao Felix (Atletico Madrid) hingga Olivier Giroud (AC Milan) adalah dua nama yang terus dikaitkan dengan Man United dalam beberapa pekan terakhir.

Namun, tim berjuluk The Red Devils itu kemungkinan tidak membeli penyerang baru pada bursa transfer Januari 2023.

Sebab, Ten Hag sempat menyatakan bahwa Man United tidak akan mengeluarkan banyak uang untuk belanja pemain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com