Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Dunia 2022: Belgia Kalah, Kerusuhan di Ibu Kota Brussel Pecah

Kompas.com - 28/11/2022, 06:25 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Adapun peringkat pertama klasemen Grup F ditempati oleh runner-up Piala Dunia 2018, Kroasia, dengan koleksi empat poin.

Baca juga: Belgia Vs Maroko: Zakaria Aboukhlal, Sang Penentu yang Sering Jadi Imam Shalat

Timnas Kroasia berhak duduk di puncak klasemen Grup F karena unggul selisih gol atas Maroko.

Pada matchday terakhir Grup F, timnas Maroko akan menghadapi Kanada yang sudah tersingkir, sementara Belgia harus melawan Kroasia.

Dengan kondisi klasemen saat ini, timnas Maroko dan Kroasia hanya perlu bermain imbang pada matchday terakhir Grup F untuk meraih tiket 16 besar.

Di lain sisi, timnas Belgia wajib mengalahkan Kroasia jika ingin lolos ke fase gugur Piala Dunia 2022 Qatar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com